Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Gitta Maharani Octiviana, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh lama perendaman denture adhesive cream terhadap kuat rekat resin akrilik polimerisasi panas. Krim pada plat akrilik direndam dalam akuades selama 15 detik, 30 detik, dan 60 detik, kemudian kuat rekat diukur dengan alat PASCO-Economy Force Sensor CI-6476. Uji analisis statistik menggunakan Anova one-way. Hasil...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2014
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Raisa Mulkiya, author
Penelitian telah dilakukan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi koloid pelindung Polivinil Alkohol (PVA) terhadap kekuatan daya rekat polimer emulsi Polivinil Asetat (PVAc). Sintesis polimerisasi emulsi dilakukan dengan teknik semi-kontinyu dengan komponen polimerisasi terdiri dari air, larutan PVA terhirolisis sebagian medium viscosity, dan surfaktan SDS. Sementara monomer Vinil Asetat (VAM) dan inisiator...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library