::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Retno Wulan Gayatri, author
Dalam penelitian ini telah dilakukan sintesis poli(metil metakrilat)/PMMA dengan metode polimerisasi radikal bebas terkontrol yaitu metode Atom Transfer Radical Polymerization (ATRP). Variasi yang dilakukan yaitu variasi waktu, suhu, katalis, ligan, dan inisiator untuk memperoleh kondisi optimum dengan persen konversi yang tinggi dan distribusi berat molekul sempit atau indeks...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2015
S60388
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Kiky Darmawan, author
Polimerisasi suspensi merupakan salah satu teknik polimerisasi dispersi di mana monomer terdispersi dalam air sebagai fasa kontinyunya. Pada penelitian ini dilakukan sintesis kopolimer poli[stirena-ko-(butil akrilat)] dengan teknik polimerisasi suspensi melalui metode Atom Transfer Radical Polymerization (ATRP). Variasi konsentrasi stabilizer poli(vinil alkohol) (PVA), inisiator etil α-bromoisobutirat (EBIB), dan komposisi monomer dilakukan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2014
S55312
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Teresa Putri Tania, author
Pada penelitian ini dilakukan sintesis kopolimer pH-sensitif poli(N-vinil pirolidon)-blok-poli(N-hidroksimetil akrilamida) menggunakan metode atom transfer radical polymerization (ATRP) dengan memvariasikan komposisi monomer N-hidroksimetil akrilamida untuk melihat pengaruhnya terhadap sensitivitas kopolimer blok tersebut pada berbagai pH. Untuk melihat gugus fungsi yang terdapat pada kopolimer digunakan FT-IR, sedangkan struktur kopolimer dikarakterisasi menggunakan 1H-NMR....
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library