::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ayu Citraningtyas, author
ABSTRAK
Material semikonduktor Cu2ZnSnS4 (CZTS) dikenal sebagai semikonduktor tipe-p dengan energi celah pita ideal dan koefisien penyerapan tinggi untuk lapisan penyerap pada aplikasi sel surya. Fabrikasi menggunakan metode Successive Ionic Layer Adsorption and Reaction (SILAR) menjadi kombinasi yang tepat untuk menghasilkan sel surya berbasis lapisan tipis yang terjangkau dan rendah toksisitas....
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2014
S53881
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Arifal Dianes Febri, author
Pb doped ZnO disintesis dengan metode kopresipitasi menggunakan prekursor ZnSO4.7H2O dan PbCl2 dengan variasi konsentrasi dopant Pb (0.5%, 3%, 3.5% dan 5%) pada kondisi pH 13 serta temperatur pengeringan 100 0C selama empat jam. Sampel dikarakterisasi dengan X-Ray Diffraction (XRD) dan Energy Dispersive X-Ray (EDX) untuk melihat morfologi serta komposisi...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Maryane Anugerah Putri, author
Dalam penelitian ini telah dilakukan sintesis nanopartikel ZnO melalui proses presipitasi, diikuti dengan proses pra-hidrotermal, anil, dan proses pascahidrotermal dengan variasi temperatur 80, 100, 120, dan 150°C. Pengaruh variasi temperatur proses pasca-hidrotermal terhadap ukuran kristalit, kristalinitas, dan energi celah pita nanopartikel diteliti dengan karakterisasi difraksi sinar X dan spektroskopi UV-Vis....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S1753
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library