Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Aqiel Saiful Fatah, author
Sumber energi terbarukan adalah solusi yang mungkin untuk meningkatnya kekhawatiran energi bahan bakar fosil yang terbatas dan tenggat waktu yang semakin dekat dari Perjanjian Paris. Indonesia sebagai negara kepulauan dapat berkontribusi terhadap pengurangan emisi karbon melalui pemanfaatan energi arus laut untuk listrik. Turbin aliran arus laut telanjang hanya dapat mengubah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Erfan Syahputra, author
ABSTRAK
Disebabkan lokasinya di iklim tropis, Indonesia memiliki faktor kondisi cuaca yang berbeda dari iklim subtropis sehingga memengaruhi bebarapa indikator evaluasi kinerja sistem fotovoltaik. Salah satu indikator tersebut ialah performance ratio yang dipengaruhi faktor suhu. NREL mengajukan metode perhitungan Weather-Corrected Performance Ratio untuk mengoreksi faktor cuaca suhu dalam menghitung performance ratio...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library