Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Arian Dwi Putra, author
Dewasa ini banyak studi yang mempelajari tentang sistem kabut air, berbagai eksperimen dilakukan dengan berbagai tujuan, seperti yang telah dilakukan oleh Jean-Marie Buchlin (2005) yang mengkaji tentang pengaruh water mist sebagai perisai panas dari tangki penimbunan bensin, Y.Gao, P.Liu, S.S.Li, dan W.K.Chow (2009) membahas tentang pengaruh water mist terhadap sebuah...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
S1105
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Gunawan Susanto, author
Penelitian tentang sistem kabut air sebagai suatu pengendali asap dan pengurangan panas pada kebakaran dilakukan pada suatu model kompartemen berukuran 50 cm x 50 cm x 100 cm menggunakan penskalaan 1 : 6 dengan ukuran ruangan sebenarnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana pengaruh sistem tirai kabut air terhadap...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
S164
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library