Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
Azeria Ra Bionda, author
Penelitian ini dilakukan untuk dapat memberikan gambaran bagaimana pengaruh kinerja keuangan terhadap Cumulative Abnormal Returns perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia, saat sebelum dan setelah merger dan akuisisi periode 2014-2018 berdasarkan perhitungan rasio keuangan dan Cumulative Abnormal Returns dengan menggunakan pendekatan event study. Tujuan dari pelaksanaan penelitian ini adalah...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2019
T54680
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Rizal Agus Bimantara, author
ABSTRACT
This study discusses whether there an influence from the announcement of the newcalculation of LQ45 and IDX30 index. This study uses indicators of abnormal return, cumulative abnormal return, and trading volume activity as a measure of market reaction. The population of this study is the companies incorporated in the IDX30...
Jakarta: Fakultas Ekonomis dan Bisnis UIN Syarif Hidayatullah, 2019
650 ESENSI 9:1 (2019)
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Aloysia Gita Puspa Diorika, author
Penelitian ini bertujuan untuk melihat reaksi pasar saham China dengan adanya pengumuman merger dan akuisisi lintas negara dari perusahaan. Penelitian ini menggunakan data dari tahun 2012 ndash; 2016. Dengan menggunakan metode event study serta menggunakan teori signal dan institution based-view, reaksi pasar dilihat dari nilai rata-rata cumulative abnormal returns (CAR)...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
S69468
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library