Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Waworuntu, Adrianus Laurens Gerung, author
Disertasi ini membahas perkembangan sejarah Cina di akhir abad ke sembilanbelas, dengan mengambil tokoh sejarah yang bernama Huang Zunxian, seorang gentry Cina sebagai subjeknya, melalui pendekatan sejarah intelektual. Negeri Cina mengalami berbagai perubahan pada abad ke sembilanbelas sebagai akibat dari permasalahan dalam negeri yang menumpuk, yang kemudian diperparah dengan datangnya...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2011
D2028
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library