::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Sri Mujiati, author
Penelitian fotodegradasi pada polipropilen dilakukan pada sampel polipropilen tape yang dikenai radiasi UV dari sinar matahari dan dari alat xenotest. Penelitian dilakukan di Pulogadung pada Nopember 1996 hingga pertengahan Juni 1997. Xenotest 450 dioperasikan pada suhu 55 ± 2° C, relatif humidity 55 ± 5 %, hujan 18 menit, kering...
Depok: Universitas Indonesia, 1997
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Floreta Fiska Yuliarni, author
ABSTRAK
Penelitian bertujuan menganalisis hubungan kekerabatan spesies-spesies Cercospora berdasarkan data sequence daerah Internal Transcribed Spacers (ITS) rDNA, gen elongation factor 1-α (EF), dan gen calmodulin (CAL); mengetahui lokus yang paling baik dalam memisahkan spesies-spesies Cercospora; dan menguji host specificity Cercospora spp. dengan tanaman inangnya. Pada penelitian ini telah dilakukan amplifikasi dan sequencing daerah ITS rDNA, gen EF,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2014
T42002
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Lestari Cinta Zanidya, author
ABSTRAK
Proses sintesis busa bio poliuretan berbasis pati dilakukan dengan menggunakan metode one shot method. Bahan dasar yang digunakan dalam sintesis busa bio poliuretan adalah poliol berupa Polipropilen Glikol (PPG) 2000 dan diisosianat berupa Toluene Diisocyanate 80 (TDI 80). Persentase penambahan pati sebanyak 1, 2, dan 3 pbw, beserta penambahan Metilen...
2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Diwangkoro Kingkin, author
Mampu bentuk (formability) material bukan hanya ditentukan oleh mikrostruktur dari material, temperatur, laju regangan (strain rate) dan regangan (strain), tetapi juga tahapan tegangan pada zona deformasi. Uji tarik panas merupakan salah satu metode pengujian yang dilakukan untuk mengevaluasi sifat mekanis dari material, memperoleh informasi plastisitas material dan sifat perpatahan (fracture)....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2011
S694
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library