Ditemukan 11 dokumen yang sesuai dengan query
Tony Kristiantoro, author
Penelitian dan pengembangan nanomaterial termoelektrik saat ini sangat diperlukan karena material termoelektrik merupakan salah satu material yang dapat digunakan sebagai sumber energi alternatif. Peningkatan sifat termoelektrik semakin intensif untuk diteliti dan dikembangkan karena aplikasinya yang luas dalam banyak bidang. Sifat material termoelektrik berupa fenomena efek Seebeck, figure of merit, thermo...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Nabila Nurharini Apriliastri, author
Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan kombinasi parameter yang optimal dalam simulasi pemeriksaan kranial, toraks, dan abdomen menggunakan sistem digital radiography (DR). Optimasi dilakukan menggunakan phantom in-house dengan objek kontras pada DR Siemens Luminos Agile Max. Pasien pediatrik dipisahkan menjadi empat kelompok usia; grup A (0-1 tahun), grup B (1-5 tahun),...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Arsya Nugraha Putratama, author
Elektroda konduktor transparan (TCE) adalah bahan lapisan tipis yang memiliki konduktivitas listrik dan sifat transmitansi yang tinggi. Bahan TCE umumnya berupa oksida logam seperti Indium Tin Oxide (ITO). Namun, kelemahan ITO adalah harganya yang relatif mahal dan rapuh, sehingga mendorong pengembangan bahan alternatif lain seperti kawat nano perak (AgNW). Performa...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ade Riski Setiadi, author
Mendapatkan citra kualitas tinggi dengan dosis pasien yang rendah merupakan suatu tujuan sekaligus tantangan dalam pemeriksaan radiologi diagnostik. Penelitian ini dilakukan menggunakan fantom in house yang dibuat dan didesain berdasarkan pengukuran ketebalan 116 pasien anak usia 0-15 tahun sebagai acuan ketebalan toraks, abdomen dan kepala. Citra fantom diambil dari berbagai...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
T47944
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Samiyah, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan mendapatkan variasi faktor eksposi optimum untuk pemeriksaan pediatrik pada penggunaan detektor computed radiography. Besaran FOM (figure of merit) digunakan sebagai parameter optimasi kualitas citra yang direpresentasikan oleh nilai SDNR (signal difference to noise ratio) dan dosis yang direpresentasikan oleh nilai ESD (entrance surface dose). Ketebalan fantom representasi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Yuvie Miftah Huda, author
Transparent heater berbasis Indium Tin Oxide (ITO) memiliki figure-of-merit yang tinggi tetapi masih rapuh ini menginspirasikan pengembangan bahan konduktif transparan yang fleksibel seperti pada silver nanowires (Ag NWs). Dalam penelitian ini, Ag NWs disintesis melalui metode kimia basah dan dideposisi pada substrat kaca dengan metode spin-coating. Untuk meningkatkan kinerja transparent...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Mohammad Zaadit Taqwa, author
Termoelektrik adalah fenomena yang berhubungan dengan perubahan temperatur dan beda potensial. Banyaknya aplikasi dari termoelektrik mendorong penelitian tentang material termoelektrik di Departemen Fisika Universitas Indonesia. Performa material termoelektrik dapat dihitung menggunakan nilai figure of merit. Untuk menghitungnya dibutuhkan nilai koefisien seebeck, konduktivitas listrik, dan konduktivitas panas. Seluruh nilai tersebut bisa...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Lubis, Lukmanda Evan, author
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ika Hariyati, author
Akuisisi citra sistem digital perlu dioptimasi untuk mendapatkan kombinasi parameter fisis paling optimum, sehingga menghasilkan kualitas citra yang cukup dengan dosis radiasi atau mengikuti prinsip ALARA (as low as reasonably achievable). Studi ini dilakukan pada dua anatomi yaitu thoraks dan abdomen dengan fantom in-house yang dibuat khusus sebagai alat kuantisasi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Mohammad Norman Gaza Laksono, author
Efek dari struktur pita elekronik bahan nodal line semimetals (NLS) terhadap sifat termoelektriknya ditinjau melalui kombinasi metode semianalitik dan first-principles dengan TiS sebagai contoh bahan untuk NLS tipe-I dan Mg3Bi2 untuk NLS tipe-II. Respons termoelektrik keseluruhan (S, κ_e,σ, PF, ZT) dari kedua bahan diselidiki menggunakan linearized Boltzmann transport equation dengan...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library