Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Riza Shabrina, author
Garcinia merupakan marga terbesar dari suku Clusiaceae, memiliki kurang lebih 400 jenis. Beberapa senyawa dari spesies Garcinia menunjukkan aktivitas farmakologis, seperti antioksidan. Salah satu jenis tanaman dengan marga Garcinia adalah Garcinia fruticosa Lauterbach. Penelitian sebelumnya yang dilakukan secara in vitro menunjukkan bahwa ekstrak etil asetat daun Garcinia fruticosa memiliki aktivitas...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2017
S69166
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Novia Delita, author
Garcinia fruticosa Lauterb. merupakan anggota suku Clusiaceae. Penelitian sebelumnya menyatakan bahwa ekstrak etil asetat kulit batang G. fruticosa Lauterb. dapat mengambat aktivitas enzim α-glukosidase dan sebagai antioksidan. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi, mengidentifikasi, dan uji aktivitas antioksidan dan penghambatan terhadap α-glukosidase secara in vitro dari ekstrak etil asetat kulit...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2019
T54820
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Jauza Nurrianti, author
Diabetes melitus merupakan gangguan kelenjar endokrin kronis yang ditandai dengan hiperglikemia yakni kadar gula darah meningkat akibat pankreas tidak dapat memproduksi insulin yang cukup atau sel-sel tubuh tidak dapat merespon insulin yang dihasilkan. Kondisi hiperglikemia juga dapat menghasilkan radikal bebas yang dapat menyebabkan kerusakan oksidatif pada biomolekul seperti protein, lipid,...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
S64819
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nusaibah Zahratunnisa, author
Penghambatan α-glukosidase dapat mengatasi kondisi hiperglikemia setelah makan yang terjadi pada penderita diabetes melitus tipe 2. Penambahan antioksidan pada terapi diabetes melitus ditujukan untuk mengurangi komplikasi yang terjadi akibat stres oksidatif. Beberapa tanaman dari marga Garcinia telah terbukti dapat menghambat α-glukosidase dan memiliki aktivitas antioksidan, namun belum ada penelitian terhadap...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2016
S64493
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library