::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Azka Farhana, author
Periode antenatal adalah periode yang ditandai dengan adanya perubahan anatomi, fisiologi, dan psikososial pada ibu hamil. Berbagai perubahan tersebut menyebabkan terjadinya keluhan tertentu terutama saat memasuki trimester ketiga kehamilan. Salah satu keluhan yang sering terjadi pada saat trimester tiga kehamilan adalah masalah tidur. Masalah tidur terjadi karena adanya ketidaknyamanan akibat...
Depok: Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia, 2021
PR-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library