Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Charles Lim, author
ABSTRAK
Pengemas kode biner umumnya digunakan untuk melindungi kode asli di dalam
kode biner yang dapat dieksekusi sehingga terdeteksi sebagai kode berbahaya oleh
perangkat lunak anti-malware. Berbagai metode unpacking packed binary executable
telah dipelajari secara ekstensif, beberapa pendekatan unpacking telah diajukan.
Beberapa solusi ini tergantung pada berbagai asumsi, yang dapat membatasi
keefektifannya. Metode baru teknik...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
D2551
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library