Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Maha Fitra Nd, author
Latar belakang: Diabetes mellitus tipe 2 (DMT2) dan gagal jantung memiliki keterkaitan yang kuat dan luaran klinis yang satu mempengaruhi lainnya. Studi terakhir berhasil membuktikan manfaat empagliflozin, obat lini kedua pada DMT2, terhadap kardiovaskular. Mekanisme seluler yang diketahui berperan pada hewan adalah efek antifibrosis miokard, namunbelum ada studi pada manusia.Tujuan:...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T59208
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Dwita Rian Desandri, author
Latar belakang: Stenosis mitral SM akibat penyakit jantung reumatik PJR memiliki disfungsi sistolik ventrikel kiri VK secara subklinis bila menggunakan parameter global longitudinal strain GLS walaupun rata-rata pasien memiliki fraksi ejeksi FE baik. Pada PJR, inflamasi kronis menyebabkan terjadinya nekrosis fibrinoid, pada akhirnya menjadi fibrosis miokard. Berdasarkan teori ini, fibrosis...
2018
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Farida Farah Adibah, author
Latar belakang: Prevalensi penyakit ginjal kronis (PGK) adalah sebesar 13,4% dari seluruh populasi global. Sindrom kardiorenal (SK) tipe 4 menyebabkan 40% mortalitas pada pasien PGK. Salah satu mediator dalam patogenesis SK adalah stres oksidatif yang dapat mengakibatkan disfungsi endotel, fibrosis miokardial dan penebalan dinding ventrikel. Terapi obat golongan penghambat reseptor...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Teuku Istia Muda Perdan, author
ABSTRAK
Latar belakang: disglikemia adalah keadaan intoleransi glukosa berupa peningkatan kadar gula darah yang berhubungan dengan risiko penyakit kardiovaskular. Seiring dengan waktu, pada akhirnya diabetes akan menimbulkan kerusakan pada target organ, salah satu yang penting adalah pada sistem organ kardiovaskular, dapat berupa penyakit jantung koroner, kardiomiopati diabetes, penyakit serebrovaskuler, dan...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
T55720
UI - Tugas Akhir Universitas Indonesia Library