Ditemukan 7 dokumen yang sesuai dengan query
Levina Putri Rahmayanti, author
Perceraian yang semakin hari semakin meningkat di Indonesia salah satunya disebabkan oleh tingkat kepuasan perkawinan yang rendah. Kepuasan perkawinan sendiri dapat didefinisikan sebagai sikap individu terhadap perkawinannya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat peran relationship maintenance behavior dan perceived fairness terhadap kepuasan perkawinan. Penelitian dilakukan kepada 99 perempuan dan 87 laki-laki...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Herlia Alifiah, author
Anak merupakan karunia bagi pasangan menikah, namun tidak jarang anak juga membawa beban bagi keluarga. Faktanya, kepuasan pernikahan cenderung menurun ketika pasangan memiliki anak. Kepuasan pernikahan yang menurun dapat kemudian menurunkan komitmen pernikahan, sehingga membuat pernikahan rentan terhadap perceraian. Pembagian peran dalam mengurus rumah tangga dan mengasuh anak kerap menjadi...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Anil Fasha, author
Kelahiran anak berkebutuhan khusus (ABK) dalam keluarga memberikan tuntutan yang lebih berat kepada orang tua. Kedua orang tua harus beradaptasi dengan beban pengasuhan dan perawatan ABK yang intens, belum lagi sebagai pasangan yang sudah menikah setiap hari harus berhadapan dengan pekerjaan rumah tangga. Beban pengasuhan yang berat dan adanya pekerjaan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Anil Fasha, author
Kelahiran anak berkebutuhan khusus (ABK) dalam keluarga memberikan tuntutan yang lebih berat kepada orang tua. Kedua orang tua harus beradaptasi dengan beban pengasuhan dan perawatan ABK yang intens, belum lagi sebagai pasangan yang sudah menikah setiap hari harus berhadapan dengan pekerjaan rumah tangga. Beban pengasuhan yang berat dan adanya pekerjaan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fitri Rahmadani, author
Lima tahun pertama perkawinan menjadi masa yang sangat krusial karena intensitas konflik dapat meningkat dan menyebabkan marital distress. Marital distress didefinisikan sebagai keadaan individu mengalami tekanan emosional, konflik, dan kesulitan lain dalam perkawinan. Penelitian ini bertujuan untuk melihat bagaimana peran financial infidelity dan perceived fairness dalam memprediksi marital distress dengan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Ebrahimi, Abolghasem, author
Considering that customers? emotions toward received services are evaluated in light of fairness and equity theory, the purpose of this study is to investigate the effect of customers? perceptions and emotions of received services on their behavioral intentions. Data were collected from 329 questioners that were distributed among Mellat bank...
Depok: Management Research Center (MRC) Department of Management, Faculty of Economics, University of Indonesia and Philip Kotler Center, 2016
AJ-Pdf
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Phoebe Ramadina Pambudi, author
Usia awal perkawinan menuntut pasangan suami istri untuk menyesuaikan diri. Pandemi COVID-19 juga menambah tantangan bagi pasangan yang bisa menyebabkan marital distress. Penelitian ini diikuti oleh 1.144 WNI yang berada pada usia perkawinan 0-5 tahun dengan perbandingan 74% partisipan perempuan dan 26% partisipan laki-laki. Hasil analisis regresi pada seluruh partisipan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library