Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Yofi Alifa, author
Kurkumin adalah metabolit sekunder hasil isolasi dari tanaman Curcuma longa Linn. Kurkumin memiliki manfaat sebagai antikanker, antiinflamasi, antioksidan, antiproliferatif, antibakteri, antivirus, pewarna alami, dan bumbu masakan. Namun, manfaat yang dimiliki oleh kurkumin, khususnya dalam bidang medis tidak dapat dimanfaatkan secara optimal karena keterbatasan yang dimilikinya. Kurkumin memiliki sifat fisikokimia yang...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia , 2020
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Vanya Fahira Dharmawan, author
Penyakit kardiovaskular menyebabkan tingkat kematian sebanyak 37% di Indonesia. Kolesterol merupakan biomarker dari penyakit kardiovaskular. Untuk mengetahui kadar kolesterol dalam darah, dapat digunakan sensor kolesterol non- enzimatik. Pada penelitian ini, nanokomposit β-siklodekstrin/Fe3O4 (BCD/Fe3O4) digunakan sebagai sensor kolesterol. Senyawa β-siklodekstrin (BCD) yang memiliki rongga hidrofobik dan hidrofilik digunakan sebagai agen pengenal...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Nabila Syahda Nariswari, author
Penghantaran rifampisin secara intrapulmonal untuk pengobatan tuberkulosis diharapkan menghasilkan efek terapi yang lebih baik dibanding rute oral. Namun rifampisin memiliki kelarutan rendah dalam medium cairan paru. Pada penelitian sebelumnya, penambahan siklodekstrin terbukti dapat meningkatkan kelarutan dan disolusi rifampisin dari sediaan sebuk inhalasi. Namun, ukuran partikel serbuk inhalasi rifampisin-siklodekstrin tersebut belum...
Depok: Fakultas Farmasi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Fitri Rahma Sari, author
ABSTRAK
Ketoprofen merupakan obat kelompok BCS kelas II yang mempunyai kelarutan rendah sehingga disolusi menjadi tahap penentu laju absorbsi obat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh hidroksipropil β-siklodekstrin terhadap laju disolusi ketoprofen pada kompleks inklusi. Kompleks inklusi ketoprofen-hidroksipropil β-siklodekstrin dibuat dengan perbandingan molar 1:1 dan 1:2 menggunakan metode semprot kering. Kompleks...
2016
S64103
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library