Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Kenisha Luthfiya Anindya, author
Pengamatan ini mengkombinasikan teori sensori manusia, keruangan, dan permukaan yang memiliki fokus utama yaitu bagaimana bidang permukaan pada elemen ruang duduk ketika seseorang bekerja dengan VDU mempengaruhi proprioceptionnya dalam menghasilkan postur duduk yang seimbang. Tubuh secara alami sudah memiliki keseimbangan, namun dalam aktivitas bekerja sambil duduk yang berdurasi lama membutuhkan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Pramudya Rizfa Dharma, author
Dalam mengoperasikan mesin derek (crane), tentara yang menjadi operator duduk dalam keadaan statis dan perlu tingkat konsentrasi tinggi. Hal tersebut dapat beresiko menyebabkan terjadinya WSDM. Penelitian ini mencoba untuk mempelajari postur duduk yang ditimbulkan oleh desain kursi penumpang dalam lingkungan virtual dengan menggunakan software simulasi ergonomi, Jack 6.1.
Penyesuaian dilakukan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S43364
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library