Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
Ardiansyah Taufik, author
Pada penelitian ini, dua jenis graphene graphene dan nanographene platelets NGP dipergunakan sebagai supporting adsorbent dan juga katalis untuk proses degradasi limbah pewarna. Material graphene dan NGP dipergunakan untuk men-support kemampuan adsorpsi dari material nanopartikel Fe3O4. Kemampuan adsorpsi dari nanopartikel Fe3O4 meningkat dengan penambahan material NGP dan graphene. Penambahan material...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
T47676
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Charnela Mardani, author
Metode hidrotermal telah diterapkan dalam pembuatan katalis nanokomposit Ag/CeO2 dengan tiga variasi rasio molar katalis nanopartikel CeO2 dan penambahan graphene pada nanokomposit dengan variasi tiga persen berat (wt.%). Kotoran dan fase lain dalam sampel tidak ditemukan dalam pengukuran Difraksi sinar-X (XRD) dan fluoresensi sinar-X (XRF). Keberadaan graphene dikonfirmasi oleh pengukuran...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library