Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Findal Darmaja, author
Petir merupakan fenomena alam yang meluahkan muatan listrik arus dan tegangan dengan nilai yang sangat besar dalam waktu yang sangat singkat. Ketika petir menyambar jalur tegangan rendah dekat dengan jalur distribusi pelanggan (rumah & industri), tegangan dan arus transien yang disebabkan oleh petir akan berdampak pada sistem kelistrikan di pelanggan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2016
S62660
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library