Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Salma Ghina Sakinah Safari, author
Supervisi klinis merupakan salah satu kegiatan vital yang perlu dilakukan untuk meningkatkan kompetensi seorang psikolog. Kegiatan supervisi klinis tercantum pada beberapa regulasi yang berkenaan dengan profesi psikolog sebagai salah satu kegiatan yang wajib dan disarankan untuk diikuti, baik oleh mahasiswa profesi psikologi hingga psikolog profesional. Oleh sebab itu, perhatian khusus...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Agung Rachmadi, author
Berbagai studi menemukan bahwa stres menjadi pengalaman tidak menyenangkan yang tidak dapat terelakkan selama menjalani pendidikan profesi psikologi klinis. Adanya perbedaan kurikulum antara mahasiswa program profesi psikologi klinis dengan program profesi dan magister lainnya membuat mahasiswa ini memiliki beban yang cenderung lebih banyak. Agar pengalaman stres yang dialami oleh mahasiswa...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Karina Devany, author
Latar Belakang: Supervisi klinis merupakan salah satu kegiatan vital yang perlu
dilakukan untuk meningkatkan kompetensi seorang psikolog. Pada kegiatan supervisi
klinis, relasi antara supervisor dan supervisee atau supervisory working alliance menjadi
kunci efektivitas kegiatan ini untuk mencapai tujuannya. Secara khusus, supervisor harus
memiliki kompetensi dalam membangun relasi dengan supervisee yang dibimbingnya.
Maka dari itu, penelitian...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2020
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Ezra Putranto Wahyudi, author
Penelitian ini memiliki tujuan untuk melihat ada tidaknya pengaruh dari kerendahan hati relasional pada hubungan gaya supervisi dengan supervisory working alliance. Supervisory working alliance didefinisikan sebagai hubungan yang baik dan stabil antara supervisor dengan supervisee dalam hubungan supervisi yang mengindikasikan bagaimana supervisor dan supervisee memandang hubungan mereka satu sama lain...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2021
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library