Ditemukan 7 dokumen yang sesuai dengan query
Eko Sediyono, author
ABSTRAK
Pengurutan merupakan proses penting yang banyak
digunakan untuk membantu pembuatan laporan sehingga
diperoleh data urut dan mudah dibaca, disamping itu juga
digunakan sebagai sarana (tools) untuk eksekusi algoritme
yang lebih kompleks.
Kebutuhan pengolahan data dan informasi yang lebih
cepat semakin dirasakan perlu. Penggunaan prosesor cepat
pun kadang-kadang masih belum cukup. Untuk memenuhi
kebutuhan tersebut, implementasi pada komputer...
1994
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
M. Rodiyansyah, author
Dalam kehidupan sehari-hari jarang kita temui jaringan yang homogen tetapi lebih sering heterogen. Heterogenitas ini meliputi kecepatan, sistem operasi, dan bahkan arsitektur, kemudian juga jarang dalam satu satuan waktu teminal yang terhubung dalam jaringan dipakai hanya oleh satu user, tetapi dipakai oleh beberapa user hal ini mengakibatkan beban kerja yang...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S39421
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Jaringan komputer berunjuk kerja tinggi mempunyai peluang besar untuk dimanfaatkan dengan berbagai aphkasi ilmiah komputasi paralel dan terdistribusi. Aplikasi ilmiab pada skripsi ini diarahkan pads aphkasi jaringan syaraf tiruan (neural network) yang berguna untuk pengenalau citra. Aplikasi ini menggumkan metode pengenalan pola (pattern recognition) dengan algoritma Kohonen self-mgad2ing map. Waktu...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 1997
S38855
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Syamsudin Danil Suryadi, author
Skripsi ini berisi tentang perancangan, implementasi serta analisa performa dari Live Migration dari Virtual Machine terhadap perubahan datanya menggunakan kernel Xen. Live migration yang merupakan salah satu fitur virtualisasi menjadi teknologi penting dalam dunia IT (Information Technology).
Pengukuran dilakukan dengan beberapa parameter, yaitu throughput, delay, paket yang hilang, dan beban CPU...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2012
S42968
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Wisnu Jatmiko, author
ABSTRAK
Dalam aplikasi pengolahan citra sering digunakan Fast Fourier Transform (M). Tujuan dari penggunakan FFT ini adalah agar citra yang akan diolah, di transformasikan ke dalam daerah frekuensi, sehingga dapat dilewatkan dalam filter. Transformasi yang digunakan pada aplikasi pengolahan citra ini adalah FFT 2 Dimensi.
Dibutuhkan waktu yang agak lama untuk...
1997
S38931
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Perkembangan metode pembayaran selalu di implementasikan sebagai suatu bentuk nyata pada setiap dekade. Pada saat ini tiket isi ulang adalah bentuk metode pembayaran yang sangat populer yang juga digunakan dalam bisnis seperti pada sektor hiburan dan transportasi. Tiket isi ulang pada sektor transportasi dapat diimplementasikan dengan menggunakan kartu pintar, biasanya...
Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2007
S40402
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Tomi Wirianata, author
ABSTRAK
Pada skripsi ini telah dibangun infrastruktur cloud dengan menggunakan Openstack platform. Openstack menjanjikan infrastruktur yang scalable yang menjadikan platform cloud ini digemari banyak pengguna cloud. Tujuan dari skripsi ini adalah untuk mempelajari kinerja jaringan OpenStack berdasarkan implementasi Neutron dan memberikan rekomendasi rancangan jaringan optimal untuk integrasi high performance computing. Parameter...
2017
S67603
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library