::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Aditya Wardhana, author
Konversi luka bakar merupakan perubahan zona kedalaman dari dangkal menjadi dalam pada 3–7 hari pasca luka bakar. Saat ini, proses autofagi, inflamasi, iskemia, infeksi, dan reactive oxygen species dianggap berperan dalam patogenesis konversi luka bakar. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji faktor risiko terjadinya konversi luka bakar pada pasien dewasa dan...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Raden Suhartono, author
Untuk hemodialisis pasien Penyakit Ginjal Tahap Akhir (PGTA) akses vaskular terpilih adalah pembuatan fistula arteriovenosa (FAV) native, namun FAV memiliki angka kegagalan maturitas yang relatif tinggi. Primary balloon angioplasty (PBA) merupakan salah satu teknik dilatasi untuk membantu maturitas FAV. Teknik konstruksi FAV yang traumatik dan peregangan diameter lumen vena dengan...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Patrianef, author
Luka diabetes merupakan komplikasi mikrovaskular yang sering dikeluhkan oleh pasien diabetes melitus (DM) tipe 2. Vaskularisasi berperan penting dalam penyembuhan luka, yang aktivitasnya diperantarai aktivitas hypoxia-inducible factor 1-alpha (HIF-1α) dan vascular endothelial growth factor (VEGF). Belum ada studi klinis yang mengevaluasi aktivitas HIF-1α dan VEGF pada manusia, khususnya pasien DM...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
D-pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library