::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 28 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Savia Salsabila Adityawan, author
Laporan magang ini disusun untuk mengevaluasi pengendalian internal pada proses Innovation di PT UVW. Innovation merupakan proses menggunakan strategi inovasi dalam membuat produk dan layanan yang akan meningkatkan posisi perusahaan melalui proses pengujian  dan optimalisasi produk. Evaluasi dilakukan dengan melihat ketersediaan dan keefektifan proses dalam Innovation lalu dibandingkan dengan Kerangka...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Nur Najmina Hanifah, author
Laporan magang ini membahas tentang evaluasi prosedur audit substantif yang dilakukan oleh KAP HLA terhadap akun kas dan setara kas PT SHP yang beroperasi di bidang real estat. Prosedur audit yang dievaluasi adalah pengujian substantif yang meliputi penyusunan lead schedule, pelaksanaan konfirmasi bank, pemeriksaan atas saldo pada rekening koran, dan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Fitri Endang Rosita, author
ABSTRAK
Penelitian ini menganalisis penerapan pengendalian internal aset Kontraktor Kontrak Kerja Sama KKKS di Direktorat Jenderal Kekayaan Negara DJKN Kementerian Keuangan dengan studi pendekatan COSO dan Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2008 tentang Sistem Pengendalian Internal Pemerintah serta menganalisis pengendalian internal aset KKKS yang dapat diterapkan dengan pendekatan teori kontinjensi. Penelitian...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Puspasari Yudha Kartika, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis risiko dan rencana pengendalian pada proses pemilihan penyedia barang/jasa oleh Unit Layanan Pengadaan Kementerian Luar Negeri. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Pengumpulan data dilakukan melalui focus group discussion dan penyebaran kuesioner kepada pemilik risiko yaitu Kelompok...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Annisa Puspa Dewi, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran internal audit dalam pelaksanaan audit keselamatan bandar udara studi kasus pada PT Angkasa Pura II (Persero). Penelitian menggunakan metode analisis deskriptif, yaitu dengan membandingkan antara konsep, teori, dan standar dengan implementasi audit keselamatan. Penelitian ini dilakukan melalui studi kepustakaan terhadap literatur yang mendukung, wawancara...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Maria Yosepin Basic Kristia Suseno, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh komitmen profesional dan locus of control auditor internal terhadap intensi untuk melakukan whistleblowing serta menguji pengaruh kesadaran etis sebagai variabel pemoderasi atas hubungan tersebut. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier dan analisis regresi hierarkial. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh auditor internal...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dani Sugiri, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan menentukan kriteria, bobot kriteria dan memberikan contoh penentuan prioritas usulan anggaran belanja modal pada BPPK. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif berjenis studi kasus dengan menggunakan Analytical Hierarchy Process AHP . Penelitian menyimpulkan terdapat enam kriteria dan 22 subkriteria beserta bobotnya yang dapat digunakan untuk menentukan...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dian Subandini, author
Tujuan penulisan adalah menganalisis aktivitas pengendalian internal PT. X terhadap proyek KSO. Penelitian merupakan studi kasus dengan metode penelitian berupa wawancara dan observasi serta studi kepustakaan. Karakteristik proyek KSO adalah bekerjasama dengan mitra mengerjakan suatu proyek, pencatatan akuntansi dengan metode ekuitas, dan memiliki NPWP tersendiri sehingga aktivitas pengendalian berbeda dengan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Arif Rosyadi, author
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kesesuaian proses perencanaan audit berbasis risiko di Inspektorat Jenderal Kementerian Agama dengan praktik profesional dan standar audit IIA. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan desain studi kasus eksplanatoris explaining case study. Penelitian ini menyimpulkan bahwa proses perencanaan audit berbasis risiko di Inspektorat Jenderal Kementerian Agama...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mega Silvia Fahriani, author
Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan fraud risk assessment pada siklus pembelian barang PT X sebagai salah satu strategi dalam mengantisipasi terjadinya kecurangan yang mengancam kelangsungan bisnis perusahaan. Melalui Fraud Risk Assessment, manajemen dapat menetapkan prioritas pengendalian dan upaya-upaya pencegahan yang tepat untuk setiap skema fraud berdasarkan tingkat risiko yang dihadapi....
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2017
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3   >>