::  Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

 
Ditemukan 19 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Lubis, Siska Anggreni, author
Diskusi pertama kelompok tutorial merupakan sesi paling penting yang menentukan pola dan dinamika kelompok dalam berdiskusi. Pada sesi ini dibutuhkan partisipasi aktif dan kemampuan kepemimpinan (leadership) dari fasilitator dalam memfasilitasi proses tutorial, maka perlu dilakukan penelitian untuk menyelidiki preferensi mahasiswa dan pemahaman fasilitator mengenai tipe kepemimpinan fasilitator dalam diskusi kelompok...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
T58578
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ade Kiki Riezky, author
Latar Belakang: Umpan balik membantu mahasiswa mencapai tujuan pembelajaran dan membantu staf pengajar menjamin pencapaian sasaran pembelajaran oleh mahasiswa. Berdasarkan penelitian, perbedaan persepsi mengenai umpan balik antara staf pengajar dan mahasiswa dapat menghambat proses pemberian dan penerimaan umpan balik. Sampai saat ini belum diketahui proses pemberian dan penerimaan umpan balik...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Gregorius Ben Prajogi, examiner
ABSTRAK Pendahuluan: Derajat supervisi yang tepat tidak hanya mendorong pencapaian kompetensi peserta didik namun juga menjamin pelayanan kesehatan yang aman dan berkualitas. Namun demikian, hingga saat ini masih ditemukan berbagai kendala dalam penerapannya. Penelitian ini bertujuan memperoleh pemahaman mendalam mengenai kebutuhan, kondisi dan tantangan yang dihadapi terkait pentahapan kompetensi dan supervisi...
2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Rose Feri, author
Latar belakang: Pergeseran teori motivasi kuantitas menjadi kualitas, yaitu self-determination theory (SDT) telah merubah paradigma staf pengajar pendidikan kedokteran tentang motivasi. Menurut SDT, motivasi otonomi (MO) merupakan variabel penting dalam meningkatkan prestasi akademik mahasiswa kedokteran dan MO sangat berpotensi untuk ditingkatkan atau dilemahkan oleh hubungan interpersonal antara tutor dengan mahasiswa...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Agus Ardinansyah, author
Keselamatan pasien harus diajarkan sejak dini pada mahasiswa di bidang layanan kesehatan dan seharusnya menjadi bagian kurikulum. Penerapan pembelajaran keselamatan pasien berkaitan erat dengan manajemen pasien yang dihadapi, karena itu pembelajarannya perlu dilakukan pada tahap klinik pendidikan dokter gigi. Penelitian ini dilakukan untuk menganalisis proses pembelajaran keselamatan pasien di tahap...
Jakarta: Fakultas Kedokteraan Universitas Indonesia, 2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Ayu Eka Fatril, author
ABSTRAK
Candida krusei merupakan lima besar spesies Candida terbanyak penyebab kandidosis. Candida krusei sulit diobati karena memiliki resistensi primer terhadap flukonazol. Data pola kepekaan C. krusei di Jakarta berbeda dengan di dunia karena masih ditemukan isolat sensitif terhadap flukonazol. Tujuan penelitian ialah mengidentifikasi isolat C. krusei isolat Jakarta yang peka dan...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T59171
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nur Hidayati Nosi Prastiyani, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Chairside teaching merupakan salah satu metode pembelajaran di tahap klinik pendidikan dokter gigi yang memberikan perawatan secara langsung pada pasien. Meskipun telah dinyatakan kompeten dalam melakukan tindakan pada phantom gigi, namun mahasiswa tetap membutuhkan pengalaman klinis dengan bimbingan dan umpan balik konstruktif dari staf pengajar. Umpan balik konstruktif...
2019
T55518
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Julianty, author
Kandidiasis invasif yang disebabkan oleh Candida krusei merupakan salah satu penyebab kematian dengan angka kematian yang tinggi. Terjadinya resistansi terhadap flukonazol dilaporkan terkait dengan gen penanda resistansi intrinsik. Data epidemiologi molekular dengan Whole Genome Sequencing (WGS) yang mengidentifikasi gen dan varian yang terkait virulensi dan resistansi obat Candida krusei belum...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Suryanti, author
Latar belakang: Interprofessional education (IPE) merupakan strategi yang digunakan untuk menyiapkan tim kolaborasi interprofesional di masa mendatang. Namun dengan adanya berbagai pembatasan interaksi sosial di masa pandemi COVID-19 mendorong adanya inovasi dalam metode pembelajaran. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk merancang sebuah modul pembelajaran interprofesional daring di Fakultas Kedokteran...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Justinus Kurniabudhi Novarianto, author
Pendahuluan: Virtual Peer Learning (VPL) adalah salah satu bentuk pembelajaran kolaboratif yang dilakukan oleh mahasiswa kedokteran secara daring dalam masa pembatasan sosial akibat pandemi COVID-19. Perspektif mahasiswa terkait peer learning (PL) banyak dipelajari namun belum terdapat penelitian komprehensif dan spesifik terkait VPL, terlebih di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
<<   1 2   >>