Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Shobichatul Aminah, author
Realisme grotesk muncul dari gagasan Bakhtin tentang carnivalesque yang menganggap mungkin penyatuan antara hal-hal yang bertentangan: yang ?resmi? dan yang ?takresmi?, yang natural dan yang supra natural, yang biasa dan yang magis, yang faktual dan yang fiktif melalui lelucon dan olok-olok, logika yang terbalik, dan penumbangan hirarki.
Novel bexjudul M/T to...
Depok: Universitas Indonesia, 2007
D731
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Danny Susanto, author
Disertasi ini membahas representasi Islam di media massa Spanyol dipandang dari Cultural Studies. Tujuannya adalah untuk melihat apakah ideologi orientalis direproduksi, ditentang atau ditolak oleh media massa yang diteliti melalui strategi-strategi wacana yang dikembangkan. Selanjutnya, diteliti pula kondisi sosio historis yang melatar belakangi representasi Islam dalam media massa Spanyol. Penelitian...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2012
D1390
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Oom Rohmah Syamsudin, author
[ABSTRAK
Disertasi ini membahas permasalahan para imigran Maghribi di Prancis sekitar tahun 1970-1990 dalam LRG dan LYB Karya Tahar Ben Jelloun. Tujuannya adalah untuk melihat permasalahan para imigran Maghribi di Prancis ditampilkan dalam karya dan bentuk penyajiannya. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang menggunakan metodologi strukturalisme serta konsep-konsep mimikri dan hibriditas....
2014
D1933
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library
Renny Widjayajaati Seodjono Azwar, author
ABSTRAK
Dalam disertasi ini dilaporkan hasil penelitian mengenai parodi mitos tradisional dalam drama modem Indonesia Konglomerat Burisrawa, karva N.Riantiarno yang bersumberkan pada cerita wayang, Sunibadra Laming. Berdasarkan teori semiotik, penelitian ini menjaw ab bahwa drama modern tersebut bersifat parodial yang merupakan satire atas jaman. Hasil analisis sintaksis, semantik dan pragmatik memperlihatkan...
2002
D1642
UI - Disertasi Membership Universitas Indonesia Library