UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Teknik pemasaran dalam dunia arsitek

R. Agung Widiono; Azrar Hadi H. Ramli, supervisor (Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2006)

 Abstrak

Pemasaran memiliki peranan yang sangat penting dalam berbagai bidang di era globalisasi, tidak terkecuali dalam dunia Arsitek. Arsitek biasanya hanya menganggap dirinya sebagai seniman(artist), namun sekarang juga dituntut mampu bertindak sebagai pebisnis(businessman). Hal ini adalah suatu keharusan untuk menjawab tantangan persaingan di pasar global. Dengan menilik ke negaranegara yang telah maju seperti Jerman dan Inggris yang beberapa tahun belakangan ini telah mengembangkan pemasaran dalam dunia Arsitek. Dalam skripsi ini saya membahas tentang cara pemasaran yang dapat digunakan dalam dunia Arsitek. Namun dalam pemasaran Arsitek berbeda dengan pemasaran pada umumnya karena pemasaran di dunia Arsitek harus tetap mengikuti kode etik profesinya sehingga ada hal-hal yang membatasi Arsitek dalam pemasarannya.

Marketing has an important role at any field of occupation in the globalization era including Architect. Architects usually see themselves as artists, but now Architects are also demanded to act as businessman. This matter is a necessity to face the challenges in the global market. By observing advance countries such England and Germany, which have developed Architect marketing recently, I research about the marketing that suits Architects. However, Architect's marketing is quite different to other general marketing because there are many things that should be paid attention to ethics of Architect's profession.

 File Digital: 1

Shelf
 S48545-R. Agung Widiono.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S48545
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2006
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten :
Tipe Media :
Tipe Carrier :
Deskripsi Fisik : xi, 37 hlm. : il. ; 30 cm. + lamp.
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S48545 14-22-88630220 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20246002
Cover