UI - Tesis Membership :: Kembali

UI - Tesis Membership :: Kembali

Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi loyalitas peserta asuransi syariah : studi pada PT. Asuransi Jasa Indonesia (Persero) kc. Jasindo Takaful = Analyzing influenced factors od sharia insurance customer loyality / Tommy Arriansyah

Tommy Arriansyah; Hardius Usman, supervisor; Basuni Imamuddin, examiner; Ranti Wiliasih, examiner; Nurul Huda, examiner (Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2013)

 Abstrak

ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat faktor-faktor loyalitas nasabah diduga dipengaruhi oleh faktor-faktor yaitu: (1) nilai pelanggan; (2) daya tarik iklan; (3) kompetensi tenaga penjual; (4) kepuasan pelanggan.
Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunakan kuesioner yang disebar melalui 135 nasabah asuransi Jasindo Takaful di Kota DKI Jakarta dengan rentang waktu sejak bulan Agustus 2012 sampai dengan Desember 2012 sebagai responden. Alat analisis data menggunakan Structural Equation Model (SEM) dengan program AMOS-18.
Hasil analisis SEM menunjukkan bahwa semua konstruk memenuhi kriteria Goodness of Fit Index, artinya model penelitian dapat diterima. Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa nilai pelanggan, kompetensi tenaga penjual dan kepuasan pelanggan berpengaruh positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan, sedangkan daya tarik iklan tidak berpengaruh terhadap loyalitas pelanggan.

ABSTRACT
The purposes of this research propose is to knowing customer loyality factors that is influence by: (1) customer value; (2) promotion; (3) competence of marketers; (4) customer satisfaction.
It is a quantitative and descriptive research, using questioners which is filled by 135 Jasindo Takaful’s customers in Jakarta as respondences with is period August 2012 until December 2012. The tool of data analysis is using SEM with AMOS-18 program.
The analysis result shows that all of constructs fulfill the goodness of fit test, it means that the resarch model can be accepted. The result of this research can be concluded that customer value, competences of marketers, customer satisfaction have a positive and a significant influence to the customer loyality while promotion has no influence to the customer loyality.

 File Digital: 1

Shelf
 T-Tommy Arriansyah.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Tesis Membership
No. Panggil : T-Pdf
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2013
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online resource
Deskripsi Fisik : xi, 81 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
T-Pdf TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20329562
Cover