UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

UI - Makalah dan Kertas Kerja :: Kembali

Analisis studi kasus customer perceived value konsumen dewasa muda Indonesia terhadap merk Muji = Study case analysis Indonesian young adult consumer's customer perceived value to Muji

Ranti Amelia; Hendriyani, supervisor (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014)

 Abstrak

[ ABSTRAK
MUJI. Toko retail dari Jepang yang merupakan kasus yang menarik untuk dikaji yang
memiliki indikasi berbenturan nilai antara nilai dari merk (brand value) dengan kebiasaan
dan perilaku konsumen Indonesia. MUJI yang seharusnya merupakan barang yang murah
namun berkualitas tinggi di negara negara asalnya, ternyata di Indonesia barang barang yang
dijual di MUJI tergolong cukup mahal, tokonya pun hanya ada di mall-mall ternama, di
jakarta seperti Grand Indonesia, Pondok Indah Mall, dsb.MUJI merupakan salah stau kasus
marketing yang menarik dimana MUJI mengklaim merknya sebagai merk tanpa label.
Analisis studi kasus MUJI terhadap konsumen dewasa muda indonesia akan menjabarkan dan
mencari tahu customer perceived value yang diterima.
ABSTRACT
MUJI, a japanese retail store is one of unique examples of brand that competing with other
brands in the market. MUJI, a brand with no brand, had a very different values from their
(consumers) own values. In which indonesian consumers are more brand oriented, a product
with a tag on it. In Indonesia, MUJI’s product is sell at a very high price for household
products. It also only located only in major shopping malls like Grand Indonesia, Pondok
Indah Mall, Plaza Indonesia, PVJ, etc. MUJI’s high end image in Indonesia is a marketing
paradox along with its own values and philosophy : a brand with no brand. This study aims to
investigate the customer perceived value, what the young adult indonesian consumers
actually get from buying MUJI’s product from both sides brand perspective and consumer
perspective. To gain consumer insight why MUJI was survive the indonesian market., MUJI, a japanese retail store is one of unique examples of brand that competing with other
brands in the market. MUJI, a brand with no brand, had a very different values from their
(consumers) own values. In which indonesian consumers are more brand oriented, a product
with a tag on it. In Indonesia, MUJI’s product is sell at a very high price for household
products. It also only located only in major shopping malls like Grand Indonesia, Pondok
Indah Mall, Plaza Indonesia, PVJ, etc. MUJI’s high end image in Indonesia is a marketing
paradox along with its own values and philosophy : a brand with no brand. This study aims to
investigate the customer perceived value, what the young adult indonesian consumers
actually get from buying MUJI’s product from both sides brand perspective and consumer
perspective. To gain consumer insight why MUJI was survive the indonesian market.]

 File Digital: 1

Shelf
 MK-Ranti Amelia.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Makalah dan Kertas Kerja
No. Panggil : MK-PDF
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : [Place of publication not identified]: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2014
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan :
Tipe Konten : text
Tipe Media : computer (rdamediated)
Tipe Carrier : online resource
Deskripsi Fisik : 18 pages : illustration
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
MK-PDF TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20404629
Cover