UI - Skripsi Membership :: Kembali

UI - Skripsi Membership :: Kembali

Analisis store environment dan pengaruhnya terhadap pendekatan perilaku konsumen melalui mediasi cogntive dan affective : studi kasus pada Store Etude House = Analysis store environment and the effect on approach consumer behaviour with mediation cognitive and affective : case study on Etude House

Tisa Kumaraputri; Nissa Ghulma Ratnasari, supervisor (Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015)

 Abstrak

Skripsi ini membahas tentang analisis store environment dan pengaruhnya terhadap pendekatan perilaku konsumen. Dengan menggunakan desain penelitian konklusif dan crossectional (single cross period) serata diolah dengan teknik analisis statistik structural equational model. Kuisioner disebar ke 210 responden yang pernah mengunjungi dan berbelanja di Etude House di Jakarta, Tangerang, Bekasi dengan metode convenience sampling dan snow ball sampling.
Penelitian ini meneliti pengaruh setiap social cue, design cue, ambient cue dan merchandise cue dari store environment yang di hubungkan dengan affective dan cognitive konsumen serta pengaruhnya terhadap pendekatan perilaku konsumen.
Hasil penelitian ini menyimpulkan bahwa social cue, design cue dan merchandise berpengaruh terhadap cognitive evaluation dan affective evaluation, sedangkan merchandise cue berpengaruh terhadap cognitive evaluation merchandise dan pada akhirnnya mempengaruhi pendekatan perilaku kosnumen. Penelitian ini diharapkan bisa menjadi acuan dalam melihat store environment untuk membentuk sebuah store yang mempunyai competitive advantage.

This thesis discuss about analysis store environment and the effect to approach consumer behavior. Using conclusif research design and crossectional (single cros period) and data analyze with statistical methods structural equational model. Quissionaire is spread to 210 respondent who ever visited store Etude House and bought some product of Etude House in Jakarta, Tangerang and Bekasi. Sample method using convenience sampling and snowball sampling.
This research showed influence of every store environment such as social cue, design cue, ambient cue, and merchandise cue and relation with affective and cogntive than influence to approach consumer behavior.
Result of this research social cue, design cue, and merchandise cue onfluence to cognitive and affective evaluation, while merchandise ce influence to cognitive evaluation merchandise and influence to approach consumer behavior.Implication for managerial can see and using store environment as one of concept a store which have competitive advantage.

 File Digital: 1

Shelf
 S61146-Tisa Kumaraputri.pdf :: Unduh

LOGIN required

 Metadata

Jenis Koleksi : UI - Skripsi Membership
No. Panggil : S61146
Entri utama-Nama orang :
Entri tambahan-Nama orang :
Entri tambahan-Nama badan :
Program Studi :
Subjek :
Penerbitan : Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2015
Bahasa : ind
Sumber Pengatalogan : LibUI ind rda
Tipe Konten : text
Tipe Media : unmediated ; computer
Tipe Carrier : volume ; online source
Deskripsi Fisik : xvi, 82 pages : illustration ; 28 cm + appendix
Naskah Ringkas :
Lembaga Pemilik : Universitas Indonesia
Lokasi : Perpustakaan UI, Lantai 3
  • Ketersediaan
  • Ulasan
  • Sampul
No. Panggil No. Barkod Ketersediaan
S61146 14-20-931667550 TERSEDIA
Ulasan:
Tidak ada ulasan pada koleksi ini: 20413590
Cover