Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 826 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Gianisha Oktaria Putri, author
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perhitungan bagi hasil deposito mudharabah pada deposan. Penelitian dilakukan dengan mencari tahu mengenai bagi hasil antara deposan (shahibul maal) dengan bank syariah (mudharib). Di samping itu, penelitian ini juga ingin membandingkan antara return on equity (ROE) dan return on mudharabah deposit (ROMD) pada...
Depok: Universitas Indonesia, 2012
S-Pdf
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Harsyah Nurman Djumiril, author
[ABSTRAK Skripsi ini mencoba untuk mempelajari dampak dari pertumbuhan penduduk Muslim terhadap pertumbuhan perbankan syariah menggunakan dataset dari 8 bank syariah mulai dari tahun 2007-2011. Hasil penelitian menunjukkan bahwa populasi Muslim memiliki dampak positif yang signifikan terhadap pertumbuhan perbankan syariah.
ABSTRACT , This paper attempts to study the impact of the growth of...
[, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia], 2014
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yogyakarta: Ekonisia, 2002
332.1 BAN
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Haniff Hassan.
Jakarta: Grafindo Khazanah Ilmu, 2006
303.625 MUH ut
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Adiwarman A. Karim, 1963-, author
Depok: Rajawali Pers, 2019
297.273 ADI r
Buku Teks  Universitas Indonesia Library
cover
Fitri Aprilia, author
ABSTRAK
Skripsi ini berisi analisis jihad pada tokoh-tokoh muslim di dalam novel Хаджи- Мурат/Khadži Murat/Haji Murat karya Leo Nikolaevich Tolstoy. Tindakantindakan yang dilakukan tokoh-tokoh muslim di dalam novel digambarkan sebagai usaha jihad dalam bentuk perang mempertahankan wilayah Kaukasus dari intervensi Rusia. Metode yang digunakan adalah deskriptif-analisis dengan dan dibantu melaui teori tokoh dan penokohan serta sosiologi...
Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2014
S57533
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Santriaji Santoso Putro, author
[ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan penerapan pembiayaan dengan akad rahn dan rahn tasjily serta perlakuan akuntansinya pada produk - produk syari'ah di PT XYZ, dan juga menganalisis kesesuaiannya berdasarkan ketentuan syari'ah yang berlaku di Indonesia, yaitu Fatwa DSN MUI terkait, selanjutnya dengan peraturan akuntansi yang berlaku umum, yaitu PSAK 107...
2015
S58708
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mustafa Khamal Rokan, author
Studi ini dilatarbelakangi oleh ketersingkiran pasar tradisional disebabkan persaingan yang tidak seimbang (unequal) dengan pasar modern. Oleh karena itu, disertasi ini berusaha menemukan formulasi hukum yang tepat untuk menjaga keberadaan pasar tradisional di Indonesia. Untuk menemukan formulasi hukum tersebut, lebih dahulu penulis memaparkan konsep pasar, menempatkan posisi dan peran negara...
Depok: Universitas Indonesia, 2014
D2004
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dwi Susanti, author
The objective of this study is to determine earnings management practices that to avoid losses and earning decreases at Islamic banks in Indonesia and Malaysia. This study uses Earning Distribution Approach (EDA) model. There is evidence that the Islamic banks in Malaysia use earnings management to avoid losses only, not...
Depok: Universitas Indonesia, 2014
S59549
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Atina Hasanah Sarjono, author
[ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan antara bank konvensional dan bank syariah di Indonesia dengan menggunakan ukuran kinerja, risiko, dan sistem bank. Kelompok ukuran kinerja yang digunakan adalah rasio profitabilitas dan rasio likuiditas. Ukuran risiko yang digunakan adalah risiko kredit dan insolvency risk. Ukuran sistem yang digunakan adalah...
2015
S60648
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library