Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 145 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Khansa Fimantari, author
Infeksi Helicobacter pylori dapat diobati dengan amoksisilin trihidrat.Namun pengobatan ini tidak cukup efektif, hal ini dikarenakan pengobatan dengan sediaan konvensional yang digunakan memiliki waktu retensi yang cukup singkat di dalam lambung. Pada penelitian kali ini, obat amoksisilin trihidrat akan dienkapsulasi ke dalam matriks hidrogel semi-IPN K-PNVPdengan KHCO3 7,5 sebagai agen...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2017
S68102
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Alfaria Rizki, author
Laju produksi minyak kelapa sawit (Crude Palm Oil / CPO) di pasar dunia dalam dua dekade ini terus mengalami peningkatan. Fenomena ini diproyeksikan akan terus terjadi hingga tahun 2020. Salah satu produk diversifikasi CPO yang bernilai ekonomi tinggi adalah fosfatidilkolin yang sering disebut juga sebagai lesitin. Lesitin merupakan suatu agen...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2008
S49664
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ariloka Danumaya, author
Pada penelitian ini, disintesis hidrogel semi-IPN kitosan-poli(N,N-Dimetil Akrilamida) yang akan dijadikan sebagai sediaan penghantar obat amoksisilin trihidrat dengan sistem mengapung yang mengandung agen pembentuk pori K2CO3 dan KHCO3 dengan metode in situ loading dan post loading. Hidrogel yang telah disintesis dievaluasi kemampuan swelling, derajat ikat silang, efisiensi loading obat, porositas,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2016
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ariloka Danumaya, author
Pada penelitian ini, disintesis hidrogel semi-IPN kitosan-poli(N,N-Dimetil Akrilamida) yang akan dijadikan sebagai sediaan penghantar obat amoksisilin trihidrat dengan sistem mengapung yang mengandung agen pembentuk pori K2CO3 dan KHCO3 dengan metode in situ loading dan post loading. Hidrogel yang telah disintesis dievaluasi kemampuan swelling, derajat ikat silang, efisiensi loading obat, porositas,...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2016
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Eva Silvia, author
Keikutsertaan Bank Syariah X sebagai agen penjual reksadana syariah merupakan bentuk luas kegiatan usaha dan eksistensi Bank Syariah dalam rangka memberikan pelayanan jasa bagi nasabah yang membutuhkan dananya diinvestasikan berdasarkan prinsip syariah. Tujuan adalah untuk menghindari diri dari investasi yang mengandung unsur riba, gharar, dan maysir. Sebagai Agen (wakil) penjual...
Depok: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2011
S25117
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Anastasya, author
Pengobatan umum infeksi Helicobacter pylori dengan amoksisilin trihidrat tidak cukup efektif karena sediaan konvensional yang digunakan memiliki waktu retensi yang cukup singkat di dalam lambung. Pada penelitian ini, amoksisilin trihidrat akan dienkapsulasi ke dalam hidrogel full-IPN kitosan-poli N-vinilkaprolaktam sebagai matriks sistem penghantar obat mengapung yang dapat mengatasi masalah tersebut. Agen...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2016
S66405
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ivonilia, author
Skripsi ini membahas tentang pelaksanaan gerakan 3R -Reduce, Reuse, Recycledalam pengelolaan sampah padat perkotaan di Jepang sebagai praktik sosial menurut teori strukturasi yang dikemukakan oleh Giddens. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain deskriptif. Pengumpulan data dilakukan melalui sumber sekunder seperti: buku-buku, data statistik, laporan penelitian, jurnal, dan publikasi elektronik....
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2009
S13664
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Ahmad Maksum, author
Secara umum penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi kemungkinan penggunaan limbah biomassa dalam proses reduction roasting bijih besi nikel laterite Indonesia. Adapun motif di balik penelitian ini adalah untuk meningkatkan nilai tambah dari bijih besi kadar rendah dan mendapatkan bio-reduktor baru yang akan menjadi alternatif pengganti batu bara di masa depan....
Depok: Universitas Indonesia, 2019
D2617
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Riajeng Kristiana, author
ABSTRAK
Kapang rizosfer mempunyai kemampuan menghambat Fusarium oxysporum f.sp. lycopersici (Sacc.) W.C. Snyder & H.N. Hans. penyebab penyakit layu pada tanaman tomat (Lycopersicon esculetum Mill.). Kapang rizosfer diisolasi dari daerah perakaran tanaman tomat di lahan konvensional Desa Cikahuripan dan Sukamulya, Sukabumi. Tujuh belas spesies yang antagonis terhadap F. oxysporum f.sp. lycopersici telah diidentifikasi dari 47 isolat yang...
2012
T31894
UI - Tesis (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Edward Jeremy Bangun, author
Dengan majunya perkembangan hukum dan liberalisasi sektor perbankan, pinjaman dapat dapat dilakukan dengan suatu mekasime kredit sindikasi yang dilatarbelakangi besarnya fasilitas yang diberikan. Dalam kredit sindikasi, bank-bank peserta dapat mengalihkan atau menjual partisipasinya. Mengenai hal tersebut, penelitian ini akan menjawab apakah alasan-alasan dan metode-metode dari pengalihan partisipasi dalan kredit sindikasi,...
Depok: Universitas Indonesia, 2015
S59079
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library