Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 218 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Muhamad Nagib, author
Pada penelitian ini dilakukan analisis sentimen berita konstituen indeks LQ45 terhadap pergerakan indeks LQ45 dengan mempertimbangkan intensitas berita. Dua metode analisis sentimen digunakan pada penelitian ini, pertama kamus Lougran dan McDonald sebagai ukuran sentimen keuangan. Kedua analisis sentimen TextBlob sebagai ukuran sentimen umum. Model Capital Asset Price (CAPM), Auto regresi...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Kezia Rafinska Soplantila, author
[ABSTRAK
BDB Audio News merupakan sebuah aplikasi baru berbentuk berita audio digital yang berisi update berita harian dan dikelompokkan berdasarkan berbagai kategori sesuai minat baca para target audiensnya. Dibentuk berdasarkan ide inkubasi dari sebuah Digital Production House yang melihat di era globalisasi target pengguna yang disasar melakukan mobilitas yang tinggi namun...
2014
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Muhamad Dony Rahman, author
ABSTRAK
Analisis Situasi Jurnalisme tidak lepas dari salah satu cakupannya yaitu Jurnalisme Olahraga, ketertarikan khalayak terhadap konten jurnalistik di bidang olahraga pun terbilang sesuatu yang signifikan karena berita ndash; berita olahraga bisa dibilang mengandung materi yang lsquo;ringan rsquo; namun banyak dicari oleh khalayak. Hal inilah yang mengakibatkan menjamurnya berbagai bentuk media...
2016
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Edo Juvano, author
Saat ini, banyak sekali media baik cetak mau pun daring yang memberitakan tentang olahraga, namun sangat sedikit yang menulis berita olahraga tingkat kampus. Biasanya, beritaberita seputar event olahraga tingkat kampus hanya disajikan sebagai selingan dari berita olahraga internasional maupun nasional yang levelnya sudah professional. Belum ada media olahraga yang khusus...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 2019
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Safira Pratiwi, author
Di dalam teks berita banyak ditemukan verba dalam makna ‘memberikan informasi’. Verba ini berada dalam medan makna yang sama dan seringkali menimbulkan pengertian yang serupa. Pada penggunaannya di dalam kalimat, variasi verba ini tidak hanya berfungsi untuk memperkaya kosakata dan keindahan diksi saja, namun juga dapat memperlihatkan fungsinya tersendiri di...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Ana Shibaa Haliilah Irsan, author
Metafora merupakan sebuah fenomena kebahasaan dalam kajian semantik yang membawa konsep sebuah pengalaman ke dalam pengalaman lain dalam membentuk sebuah makna. Gaya bahasa metafora dapat digunakan dalam praktik bahasa lisan maupun tulisan, tidak terkecuali dalam penulisan sebuah artikel berita. Salah satu kategori berita yang diminati masyarakat adalah berita olahraga. Formula...
Depok: Fakultas Ilmu Pengetahuan dan Budaya Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Fitria Nur Syamsiah, author
Penelitian yang berjudul "Pengaruh Orientasi Media Terhadap Perceived Realism Berita di Televisi" ini berusaha untuk mengukur pengaruh variabel ritualized, instrumental, afinitas televisi, dan audience activity terhadap variabel perceived realism berita konflik Mesuji di televisi. Penelitian dilakukan pada mahasiswa Universitas Indonesia sebanyak 277 responden dengan metode kuantitatif dan analisis Structural Equation...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2012
S-Pdf
UI - Skripsi Open  Universitas Indonesia Library
cover
Vidya Prahassacitta, author
Penelitian ini memiliki tiga tujuan. Pertama, menemukan landasan kriminalisasi terhadap penyebaran berita bohong. Kedua, menelaah pandangan hakim mengenai penyebaran berita bohong. Ketiga, memformulasikan kebijakan hukum pidana mengenai penyebaran berita bohong di Indonesia. Fokus penelitian adalah penyebaran berita bohong yang mengganggu ketertiban umum sebagaimana dimaksud pada Pasal 14 dan Pasal 15...
Jakarta: Fakultas Hukum Universitas Indonesia, 2023
D-pdf
UI - Disertasi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Roni Ardian Zulianto, author
Media massa mempunyai sebuah tatanan bahasa dan juga struktur agar pembaca bisa memahami apa yang merekamaksud. Selain itu, kesopanan dalam bahasa juga sangat dijaga agar tidak menimbulkan konflik dari kalangan pembaca dan masyarakat secara luas. Hal itu dilakukan oleh media massa karena media massa tidak mau menimbulkan...
ambon: Badan Pengembangan Bahasa dan Perbukuan, 2020
400 JIKKT 8:2 (2020)
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library