Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 149 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Abdul Hasyim Gani, author
Penelitian tentang konflik dan kejahatan kekerasan antar kelompok preman Batak melawan kelompok Sunda dkk., ini menempatkan gejala tersebut dalam konteks tingkah laku kekerasan kolektif. Dengan demikian, unsur yang menjadi unit analisis adalah kolektif. Model analisis yang dipergunakan. diilhami oleh teori tingkah laku kolektif dari Smelser dan Tilly. Berdasarkan teori tersebut,...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2000
T14620
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nameera Dresanala Moerdaning, author
Bus rapid transit (BRT) telah dengan cepat mendapatkan popularitas dan kesuksesan untuk pengambilan keputusan dan untuk memberikan waktu perjalanan yang lebih cepat dalam sistem transportasi. Spektrum aplikasi BRT mencakup tingkat aplikasi BRT tertinggi ke yang lebih rendah, dan elemen di antaranya yang dikenal sebagai 'BRT-Lite'. Salah satu fasilitas BRT-lite dikenal dengan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Amalia Nan Renjana, author
Transisi menuju kendaraan listrik menjadi salah satu agenda utama pemerintah Indonesia sebagai usaha menurunkan emisi dari transportasi jalan. Bus adalah salah satu moda transportasi yang diperkirakan akan memiliki tingkat elektrifikasi tertinggi jika dibandingkan dengan moda transportasi lain. Walaupun begitu, masih terdapat banyak faktor yang menghambat proses adopsinya. Salah satu hambatan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dyah Chandra Pitaloka, author
DKI Jakarta saat ini sedang mengembangkan bus listrik sebagai transportasi umum dengan target 10.000 unit bus listrik pada tahun 2030. Namun pengembangan ini memiliki beberapa tantangan, antara lain harga bus listrik dua kali lebih mahal dari bus non listrik, perbedaan total biaya operasional, dan perlu penyediaan fasilitas pengisian daya listrik....
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sintha Rafakarima, author
Penggunaan bahan bakar fosil, penciptaan energi dari sumber daya tak terbarukan, dan aktivitas manusia penyebab polusi semuanya berkontribusi terhadap perubahan iklim. Meskipun dianggap bahwa menggunakan angkutan umum dapat membantu mengurangi emisi karbon, namun tetap memberikan kontribusi yang signifikan. Untuk menyiasatinya, elektrifikasi transportasi umum mengurangi emisi karbon lebih cepat. Namun, penelitian...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ajeng Dennise Distelita, author
Latar belakang: Kecelakaan bus dan truk tahun 2019 tercatat 500 peristiwa dengan 119 korban jiwa. Penyebab kecelakaan 60% berasal dari faktor manusia. Salah satunya adalah dangerous driving behavior dan kualitas tidur. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan kualitas tidur dan faktor lain terhadap dangerous driving behavior pada pengemudi bus antar kota...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dani Ardian Saputra, author
Dewasa ini Fasilitas perusahaan perbankan semakin meningkat. Kondisi ini mendukung teknologi informasi (TI) dari perbankan menjadi semaking canggih. Beberapa sistem baru tumbuh menjadi sistem yg paenting dalam aktivitas perbankan, diantaranya Core businesis System, Internal Support System, End User Computing, Sistem Integrative, Asset Product, Payment System dan Delivery Channel. Masing-masing sistem...
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2007
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rahma Mulya Agustiani, author
ABSTRACT
Pemerintah Daerah yang bekerjasama dengan salah satu Badan Usaha Milik Daerah (BUMD), yaitu PT Transjakarta meluncurkan bus tingkat Jakarta Explorer sebagai salah satu alternatif transportasi wisata di kota Jakarta. Bus tingkat yang dilengkapi dengan tour guide didalamnya ini tidak dipungut biaya, tujuannya adalah sebagai pendorong para wisatawan untuk berwisata di...
2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yohanes Satrio Wicaksono, author
ABSTRAK

Konsep Smart Mobility sangat erat kaitannya dengan transportasi umum. Efektivitas operasional Trans Jakarta merupakan salah satu faktor penting dalam mewujudkan Smart Transportation di provinsi DKI Jakarta. Tujuan penelitian ini adalah untuk mendapatkan waktu tempuh antar halte dan jumlah minimum bus yang dapat digunakan untuk penyusunan time table dan...

2018
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Volmentrad Vidi Deo, author
Banyaknya kendaraan yang ada di Jakarta rnenyebabkan terjadinya kemacetan yang ada pada ruas-ruas jalan ibukota. Ketersediaan prasarana jalan yang hampir jenuh untuk dibangun membuat hampir tidak tertampungnya kendaraan yang ada. Inilah salah satu yang melatarbelakangi mengapa diperlukan mass rapid transit (busway) atau angkutan yang dapat mengangkut masyarakat dalam jumlah banyak,...
[, ], 2008
S35743
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>