Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 203 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Bayu Panca Hadi Saputra, author
Tesis ini membahas tentang pengaruh dari gaya kepemimpinan terhadap perubahan organisasi. Dengan analisis secara micro-foundation yang dapat memilah dan menampilkan heterogenitas dari teori dynamic capability. Pada penelitian ini juga menganalisis efek moderasi dari knowledge-based capital pada hubungan gaya kepemimpinan dengan kapabilitas dinamik individu untuk mendapatkan pemahaman yang lebih baik tentang...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2018
T49922
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Riezky Rizaldy, author
Kepulauan Seribu dalam bentuk pulau membuat implementasi program pembangunan terhambat. Konsumsi listrik tergantung pada jumlah peralatan listrik yang dimiliki, ukuran tempat tinggal di samping peningkatan konsumsi listrik untuk sektor rumah tangga karena peningkatan populasi dan pendapatan per kapita. Konsep gaya hidup listrik rumah tangga terkait dengan aspek sosial dan perilaku...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Titovianto Widyantoro, author
Sektor ketenagalistrikan merupakan bagian penting dalam pembangunan energi, disamping menghasilkan energi final yang sangat dibutuhkan, dilain pihak dalam pembangkitannya membutuhkan energi fosil yang cukup dominan. Pertumbuhan sektor ini mengalami perkembangan yang sangat pesat, hal ini sesuai dengan pertumbuhan ekonomi Indonesia dan pertumbuhan pendapatan perkapita yang semakin meningkat pula. Pemakaian listrik...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2000
T10045
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yarianto Sugeng Budi Susilo, author
Dalam rencana pembangunan PLTN di Ujung Lemahabang, Kabupaten Jepara. Jawa Tengah, perlu dilakukan kajian yang mendalam dari aspek keselamatan baik faktor internal maupun faktor eksternal. Kondisi meteorologi merupakan salah satu faktor eksternal yang mempengaruhi keselamatan penduduk di sekilar PLTN dari bahaya radiologik akibat emisi efluen radioaktif dari PLTN ke udara...
Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 1999
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Puji Sari, author
Ruang lingkup dan cara penelitian : Penelitian epidemiologi pada pekerja kelistrikan dan masyarakat yang bermukim di kawasan tegangan tinggi, menunjukkan adanya korelasi pengaruh listrik terhadap peningkatan resiko mendapat kanker darah, limfoma dan kanker otak. Hasil penelitian pemajanan medan elektromagnetik in vitro dan in vivo, dapat meningkatkan aberasi kromosom dan proliferasi...
1998
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sampurno Sastroputro, author
ABSTRAK
Perusahaan Listrik merupakan perusahaan yang dalam operasinya banyak diatur oleh kebijaksanaan pemerintah dan kebanyakan tidak beroperasi di pasaran bebas, sehingga untuk mengukur kinerjanya tidak bisa semata-mata dilihat dari segi keuntungan dan tingkat pengembalian modalnya.

Untuk menilai kinerja perusahaan listrik bisa dengan melihat indikator-indikator operasinya, baik indikator teknik maupun non-tekniknya...
1995
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Wawan Bumowarso, author
ABSTRAK
Tembaga murni merupakan bahan yang umum digunakan dalam pembuatan kawat penghantar untuk konduktor instalasi listrik. Pada proses pembuatan kawat tembaga yaitu pada saat penarikan (drawing), sering dijumpai adanya kawat putus. Kawat yang putus itu biasanya disambung kembali dengan metode las.

Proses penyambungan kawat digunakan dengan tiga proses las...
1994
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mega Luminar, author
Permasalahan bahan isolasi telah terjadi seperti retak, rapuh luntur dan sebagainya sejak digunakan beberapa produk porselen yang beraneka ragam seperti pin isolator 20 kV yang digunakan sebagai pemegang atau pemikul konduktor yang diisolasi pada sistem saluran lintas udara tenaga listrik berskala besar. Dari hasil penelitian tersebut diperoleh perbandingan sifat phisik...
Depok: Universitas Indonesia, 1990
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sunhadji Rubangi, author
BAB I PENDAHULUAN

Pemakaian listrik yang makin meningkat dan meluas meningkatkan kecelakaan akibat listrik, baik di rumah maupun di daerah industri. Luka bakar yang ditimbulkannya mulai dari derajat ringan sampai derajat berat dan fatal. Dengan adanya listrik masuk desa, tentunya meningkatkan pula kemungkinan akan trauma listrik, lebih-lebih masyarakat...
1990
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Suparno, author
ABSTRAK
Masalah yang dihadapi dalam penyediaan tenaga listrik di pulau Jawa adalah adanya ketidakseimbangan antara besarnya permintaan kebutuhan beban dan potensi sumber daya energi primer yang dimiliki. Di sektor tenaga listrik, pulau Jawa merupakan pusat beban namun kurang didukung oleh potensi sumber daya energi primer yang memadai.

Di lain pihak, pulau Sumatera...
1995
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library