Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 71 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Juan Johanes Ngongo Malo, author
Seiring dengan kemajuan teknologi, fase konstruksi dan pembangunan mengalami perkembangan yang cukup pesat secara signifikan dalam mempersingkat waktu desain konstruksi. Proses desain bangunan hijau yang memakan waktu lebih lama daripada bangunan konvensional membuat industri konstruksi diharapkan mampu menemukan cara alternatif dengan alat desain terkomputerisasi yang efisien. Salah satunya dengan penerapan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rahmadi Surya, author
Fakta peningkatan penduduk yang tinggal di perkotaan merupakan tantangan penting bagi industri konstruksi dalam merancang dan mengembangkan kota. Industri bangunan dan konstruksi menjadi penyebab terbesar emisi terkait gas, sehingga industri ini ditekankan untuk memiliki prinsip pembangunan konstruksi yang berkelanjutan. Karena hal tersebut, beberapa negara maju menerapkan Green Building Rating Systems...
Jakarta: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Anindita Ayu Pratiwi, author
ABSTRAK
Pemeliharaan dan perawatan bangunan merupakan pekerjaan penting karena sebuah bangunan memiliki periode waktu untuk dapat memenuhi fungsi dan keandalan bangunan, sesuai dengan persyaratan yang ditentukan.Pada setiap tahunnya bangunan akan mengalami penurunan kualitas. Beberapa kasus pemeliharaan dan perawatan mengalami kesulitan karena tidak adanya pedoman penerapan standar, salah satunya adalah kesulitan dalam...
2018
T50743
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Galuh Talitha Ayuthia, author
Studi ini berfokus pada mencari tahu peran bangunan hijau yang mendukung perilaku Pengguna Bangunan Hijau dan Pembeli Hijau, dibandingkan Bangunan Konvensional yang tidak diberi label Bangunan Hijau. Studi ini meneliti apakah Bangunan Hijau mendukung penggunanya dalam membeli properti residensial, khususnya unit apartemen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengguna bangunan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Gun Gun Ramdlan Gunadi, author
Berdasarkan laporan United Nations Environment Programme (UNEP, 2011) sektor konstruksi menempati urutan pertama sebagai penyumbang polusi dan emisi gas rumah kaca terbesar di dunia. UNEP juga menyampaikan informasi bahwa sepertiga dari total penggunaan energi dunia dikonsumsi di gedung-gedung. Untuk meredusir penggunaan energi tersebut, diperkenalkan bangunan hijau (green building) yang memiliki...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Muhammad Afdhal Pradisto, author
Pemanasan global menjadi isu fenomenal karena sangat bahaya bagi kehidupan. Pemanasan global terjadi akibat proses peningkatan suhu rata-rata atmosfer, laut, dan daratan di bumi. Salah satu penyebabnya disebut Efek Rumah Kaca. Faktor yang membuat efek ini bisa terjadi adalah semakin pesatnya pembangunan gedung di dunia ini. Salah satu upaya untuk...
Jakarta: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
This book comprises the proceedings of the International Conference on Green Buildings and Sustainable Engineering (GBSE 2018), which focused on the theme “Transforming our Built Environment through Innovation and Integration towards a Smart and Sustainable Future”. The papers included address all aspects of green buildings and sustainability practices in civil...
Singapore: Springer Singapore, 2019
e20501832
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Richa Daniella, author
Green retrofitting menjadi solusi paling efisien dalam meminimalisir emisi gas rumah kaca yang menyebabkan perubahan iklim, salah satu fenomena yang sedang melanda dunia. Green retrofitting juga merupakan langkah penting bagi Indonesia dalam mencapai komitmen Net Zero Emission pada tahun 2060. Terdapat dua standar penilaian green retrofitting yang digunakan di Indonesia,...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Anita Handayaniputri, author
Government building is one of the country's assets that has a very strategic and urgent function for the interests of public services. In order to realize sustainable development, it is necessary to carry out government buildings that implement the integration of technical, economic, social and environmental aspects effectively through green...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2020
D2779
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mesi Shinta Dewi, author
Daerah perkotaan yang menempati kurang dari 5 dari luas bumi ternyata mengkonsumsi lebih dari 75 sumberdaya alam. Studi yang lalu menyatakan bahwa tidak ada sektor lain yang mampu menghasilkan penurunan konsumsi energi dan emisi gas rumah kaca seefektif sektor bangunan. Maka konsep bangunan hijau green building dipercaya merupakan jalan keluar...
Depok: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2017
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   2 3 4 5 6 7 8   >>