Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 146 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Arsya Rasyadan, author
Pandemi 2019 berdampak pada berbagai sektor industri dengan berbagai protokol kesehatan dan pembatasan mobilitas. Untuk meningkatkan potensi pendapatan, PT. XYZ, sebuah Approved Maintenance Organization (AMO) untuk sektor penerbangan bisnis, memutuskan untuk menambah kemampuan perawatannya untuk menembus segmen pasar baru. Diperlukan optimasi pemanfaatan sumber daya perushaan saat ini. Dengan menggunakan linear...
Jakarta: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Silalelo, Yudi Fernando, author
Kebutuhan akan akses oksigen yang lebih mudah dan terjangkau masih menjadi kendala untuk sebagian wilayah Indonesia, terutama wilayah Indonesia Timur. Generator oksigen medis merupakan salah satu alat yang dapat menjawab permasalahan terkait sulitnya akses oksigen. Sering terjadi keterlambatan dalam waktu pengerjaan proyek generator oksigen medis (PSA Oxygen Plant) sehingga mengakibatkan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Ilham Nur Pratama, author
Penelitian ini membahas bagaimana desain Sistem Optimalisasi Alokasi Sumber Daya dan Sumber Daya (SOAPSD) menggunakan Enterprise Architecture (EA) untuk membantu manajer proyek untuk menyelesaikan permasalahan Resource Constraint Multiple Project Scheduling Problem (RCMPSP). Dengan mengintegrasikan Sistem Informasi Manajemen Proyek (SIMP) dengan SOAPSD yang dirancang menggunakan model Random Forest dan Natural Language...
Jakarta: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2023
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Danuk Cahya Permana, author
ABSTRAK
Badan Pusat Statistik (BPS) adalah Lembaga Pemerintah Non Kementerian yang bertugas melaksanakan kegiatan statistik seperti sensus dan survei. Pelaksanaan sensus dan survei tidak terlepas dari kegiatan pengolahan data untuk mengubah data mentah menjadi data nasional. Untuk menjamin tahapan pengolahan berjalan dengan baik, proyek pembangunan aplikasi pengolahan data diharapkan tidak mengalami...
2016
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Prameswari Kusumarani Prasetya, author
ABSTRAK
PT. XYZ Indonesia adalah perusahaan pengembang solusi Teknologi Informasi TI yang berdiri pada tahun 2013 yang berfokus pada perangkat lunak bidang perbankan dan asuransi. Perusahaan memiliki target untuk mencapai keuntungan 40 juta ringgit di tahun 2018. Untuk mencapai target tersebut, perusahaan memiliki misi untuk meningkatkan kesuksesan proyek serta memperkuat pelaksanaan...
2016
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Muhamad Guntur, author
ABSTRAK
Badan Pendidikan dan Pelatihan Keuangan BPPK merupakan salah satu unit eselon satu Kementerian Keuangan yang mempunyai tugas melaksanakan pendidikan dan pelatihan di bidang keuangan negara. Berdasarkan visi BPPK yang terdapat di dalam rencana strategis BPPK tahun 2015-2019, BPPK menetapkan suatu misi, salah satunya dengan mewujudkan corporate university.Untuk mendukung hal tersebut,...
2018
TA-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Annisa Septiana Sani, author
PT Mitra Integrasi Informatika (MII) merupakan perusahaan vendor yang memiliki jasa konsultasi dan solusi di bidang TIK. Saat ini sudah banyak proyek dari permintaan klien-klien yang diselesaikan oleh MII. Dalam melakukan bisnisnya, MII memiliki target penghasilan. Untuk mencapai target tersebut tentunya didukung oleh pengerjaan proyek yang sesuai dengan scope, timeline,...
Depok: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Rika Rizki Yana, author
Hasil observasi dan survei penilaian tingkat kematangan implementasi manajemen proyek agile menggunakan kerangka kerja scrum di VCTD menunjukkan bahwa VCTD telah mencapai tingkat kematangan level 3. Proses implementasi scrum yang ada di VCTD dapat ditingkatkan lagi agar bisa mencapai level 4 dengan cara melengkapi variabel-variabel yang belum terpenuhi. Masalah utama...
Jakarta: Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia, 2021
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Andre Putra Ratno, author
Pembangunan bangunan gedung negara dengan klasifikasi khusus seperti stadion merupakan salah satu infrastruktur yang dalam penyelesaiannya memerlukan teknologi khusus, ini dikarenakan pembangunan stadion memiliki tingkat kompleksitas yang tinggi. Sehingga pemilihan kontrak rancang bangun dirasa paling cocok untuk penyelesaian pembangunan stadion. Namun, penggunaan kontrak rancang bangun di Indonesia perlu adanya perbaikan,...
Jakarta: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2021
T-pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Nurma Ainni, author
Peningkatan tren teknologi saat ini meningkatkan adanya kebutuhan akan upaya-upaya untuk meminimalisir kegagalan proyek teknologi informasi (TI). Proyek TI kini termasuk dalam salah satu proyek dengan risiko yang tinggi sebagai akibat dari semakin meningkatnya kompleksitas serta kebutuhan bisnis. Maka dari itu, untuk memitigasi risiko yang ada, organisasi atau perusahaan membutuhkan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library