Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 319 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Ratih Gumilang, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas peristiwa terjadinya pembantaian suku Kurdi di Halabja, Irak Utara yang terjadi pads masa pemerintahan Saddam Hussein pada tahun 1988, serta faktor yang menyebabkan peristiwa ini terjadi. penelitian ini adalah penelitian deskriptif analisis. Peristiwa pembantaian suku Kurdi di Irak utara ini terjadi di salah satu perkampungan suku Kurdi...
2010
S13343
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Bayu Priguna, author
[ABSTRAK Skripsi ini membahas tentang penurunan perolehan suara PKB pada pemilihan umum 2009. PKB merupakan partai yang memiliki ikatan moral dan historis dengan Nahdlatul Ulama (NU) yang merupakan organisasi kemasyarakatan islam terbesar di Indonesia. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) merupakan salah satu pendiri PKB dan pernah memiliki peranan penting dalam tubuh partai...
[, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia], 2014
S53103
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Bimo Raharjo, author
[ABSTRAK Skripsi ini membahas respons Democratic Action Party (DAP) dan Malaysian Chinese Association (MCA) yang merupakan parpol dengan basis konstituen etnis Tionghoa di Malaysia terhadap kebijakan New Economic Policy (NEP). Kebijakan perekonomian ini bersifat affirmative action (tindakan afirmasi) bagi etnis Melayu, namun diskriminatif terhadap etnis Tionghoa. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif...
2014
S55100
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Reyhan Fadila, author
[ABSTRAK Penelitian ini membahas mengenai strategi politik Vladimir Putin pada tahun 2000-2012 dengan tujuan melihat peran dari pilar-pilar pendukung kekuasaan Putin di Rusia. Teori yang digunakan didalam membahas penelitian ini adalah teori oligarki dari Jeffrey Winters. Temuan yang didapat dari adalah bahwa adanya pergeseran peran dari masing-masing kelompok di era pemerintahan...
2014
S55315
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fiqih Amalia Nurti, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas mengenai penggunaan logistik pihak ketiga (3PL) pada perusahaan agrokimia yang ada di Indonesia. Fokus bahasan dari penelitian ini antara lain adalah jenis layanan 3PL yang dipilih oleh perusahaan agrokimia, kriteria pemilihan 3PL yang digunakan perusahaan, proses pemilihan 3PL, peranan perusahaan 3PL, dan bagaimana 3PL mempengaruhi kinerja rantai...
2016
S64407
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Usni, author
ABSTRAK
Disertasi ini akan menjawab pokok permasalahan, bagaimana karakteristik keislaman PPP secara organisasi mengenai hubungan negara dan agama; mengapa PPP mendorong dan mengusulkan perubahan Pasal 29 dan Pasal 31; dan bagaimana interaksi politik power interplay PPP dalam meyakinkan fraksi-fraksi di MPR selama proses perubahan UUD 1945 Pasal 29 dan Pasal 31...
Jakarta: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2018
D-Pdf
UI - Disertasi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
cover
Idham Holik, author
Momentum Pemilu 2004 kali ini merupakan kesempatan yang bagus untuk menguji komitmen partai politik terhadap perempuan, terutama pada partai-partai islam yang sangat rawan menggunakan jargon-jargon keagamaan. Affirmative action yang tertera dalam kuota 30% untuk keterwakilan perempuan merupakan era baru bagi perempuan dalam politik dengan dimensi yang Iebih luas. Tindakan ini...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2004
T14084
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sahruni Hasna Ramadhan, author
Indonesia baru saja menyelesaikan Pemilu 2004, sebagai Pemilu ke sembilan terhitung sejak Indonesia merdeka. Hal menarik dari Pemilu 2004 adalah karena selain sistem Pemilu baru dan kompleks, pemilih juga tidak hanya memilih partai tetapi juga memilih langsung calon anggota legislatif dan DPD untuk mewakilinya di badan legislatif. Selain itu melalui...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2005
T14103
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mohamad Hasyim Asy`ari, author
Pembiayaan merupakan aktiva produktif dari perbankan syariah. Sebagai aktiva produktif, pembiayaan harus dikelola dengan memperhatikan (i) prinsip kehati-hatian, (ii) berdasarkan pada peraturan-peratuan yang membatasinya, (iii) analisa terhadap resiko usaha, (iv) mempertahankan kepercayaan masyarakat investor kepada perbankan syariah, (v) rnempertimbangkan aspek likuiditas dan rentabilitas. Bank Indonesia sebagai satu-satunya bank sentral mempunyai peran...
Jakarta: Program Pascasarjana Universitas Indonesia, 2004
T15173
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library