Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 243 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Catherine Kurniawan, author
Laporan magang ini membahas mengenai evaluasi prosedur audit substantif yang dilakukan atas mutasi properti pertambangan milik PT Bara yang dilakukan oleh KAP Neo untuk periode laporan keuangan yang berakhir pada 31 Desember 2021. Evaluasi dilakukan berdasarkan empat kriteria evaluasi, yaitu kesesuaian prosedur audit substantif dengan Standar Audit (SA) 230 tentang...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
TA-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Derry Patra Dewa, author
Skripsi ini membahas mengenai pajak yang dikenakan terhadap pelaku usaha pertambangan, khususnya perusahaan yang berasal dari penanaman modal asing setelah terbitnya Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara. Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan yuridis normatif, sedangkan metode analisis data yang digunakan adalah metode kualitatif. Skripsi ini membandingkan...
Depok: Universitas Indonesia, 2012
S1844
UI - Skripsi (Open)  Universitas Indonesia Library
cover
Gardilla Eka Febriana, author
Bising merupakan salah satu bahaya fisik yang sulit dipisahkan dari dunia industri modern terutama industri minyak dan gas. Safe work Australia pada tahun 2010 merilis hasil bahwa dalam 5 tahun periode Juli 2002 hingga Juni 2007 terdapat 16.500 klaim kompensasi dari para pekerja di Australia yang mengalami ketulian akibat pajanan...
Depok: Universitas Indonesia, 2014
S55139
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Penelitian ini dimaksudkan untuk menganalisis kolaborasi kepakaran peneliti pada jurnal ilmiah LIPI bidang informatika dan kebumian dengan tujuan untuk mengetahui tingkat kolaborasi peneliti, dan menganalisa kepakaran setiap peneliti yang ada pada Jurnal Inkom dan Jurnal Riset Geologi & Pertambangan tahun 2011. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan teknik bibliometrik...
Jakarta: Pusat Jasa perpustakaan dan Informasi Perpusnas RI, 2014
020 VIS
Majalah, Jurnal, Buletin  Universitas Indonesia Library
cover
Hafiyyan Adhlino Muhammad, author
ABSTRAK
Perkembangan teknologi penginderaan jarak jauh semakin berkembang pesat. Salah satunya LIDAR Light Detection and Ranging dengan menggunakan sistem UAV Unmanned Aerial Vehicle sebagai teknologi terbaru dalam dunia pemetaan permukaan bumi. Industri komersial di seluruh sektor industri, termasuk pertambangan, berfokus pada penerapan teknologi dan metode baru untuk proses mereka guna mengurangi...
2017
T48063
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rio Febrianto, author
ABSTRAK
Penelitian ini dilaksanakan dikarenakan adanya permasalahan tidak dipatuhinya baku mutu pH air asam tambang oleh PT. X. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan evaluasi kinerja pengelolaan air asam tambang PT. X di Kalimantan Tengah, pengukuran kualitas air keluaran tambang dengan uji Storet, dan wawancara mendalam kepada masyarakat pemanfaat perairan. Hasil...
2018
T49193
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Dinda Makhsya Septaulia, author
ABSTRAK
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah dengan melakukan pengungkapan atas corporate social responsibility akan memberikan pengaruh terhadap return saham dari perusahaan. Penelitian ini menggunakan metode data panel, dengan data dari perusahaan tambang Indonesia yang telah mempublikasikan laporan keuangan dan/atau laporan keberlangsungan mulai dari tahun 2010 hingga tahun 2016....
2018
T50005
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nurul Alida, author
ABSTRACT
Penelitian ini membahas mengenai evaluasi atas ketentuan pajak nail down yang diterapkan pada industri pertambangan mineral dan batubara di Indonesia. Tujuan penelitian adalah untuk mengevaluasi penerapan ketentuan pajak nail down pada sektor pertambangan dengan menggunakan dua asas pemungutan pajak yaitu asas certainty dan asas neutrality. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Endah Widyaningrum, author
ABSTRACT
Skripsi ini membahas mengenai privatisasi tanah di dalam proyek pertambangan dan pembangunan pabrik semen di Kawasan Pegunungan Kendeng Utara, Kabupaten Rembang, Jawa Tengah. Penelitian ini ditulis dengan menggunakan perspektif kriminologi kritis state crime dan welfare criminology , penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan tipe penelitian studi kasus. Pada akhirnya, penelitian...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Mutiara Nurzahra Hanifa, author
ABSTRAK
Merkuri merupakan salah satu unsur logam yang termasuk sebagai Bahan Berbahaya dan Beracun B3 berdasarkan PP No, 74 tahun 2001, yang dapat memberikan dampak buruk bagi lingkungan hidup maupun kesehatan manusia. Kasus pencemaran merkuri di Teluk Minamata, Jepang, yang menarik perhatian global kemudian melatarbelakangin dibentuknya Konvensi Minamata. Konvensi ini bertujuan...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library