Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 80 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Nathania Wilona, author
Latar Belakang : DPSC dan SHED merupakan sumber sel stromal yang dapat digunakan untuk rekayasa jaringan sebagai alternatif perawatan pasien dengan CLP. Penelitian terdahulu menunjukkan ekspresi gen Homeobox pada DPSC pasien dengan CLP dibandingkan subjek normal. Gen Homeobox merupakan sekelompok gen yang mengkodekan serangkaian domain protein yang berperan dalam proses...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2022
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Luly Anggraini, author
Anomali gigi merupakan gangguan tumbuh kembang yang umum dialami oleh penyandang sindroma Down, terdiri dari anomali jumlah, ukuran, bentuk dan struktur. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui distribusi frekuensi anomali gigi pada penyandang sindroma Down di Jakarta. Metode: Metode penelitian ini adalah deskriptif dengan desain cross sectional pada 174 penyandang...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2017
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Siwan, author
[Pemillihan ukuran gigi anterior atas yang tepat saat pembuatan gigi tiruan sehingga menghasilkan penampilan yang baik secara estetik, merupakan suatu tantangan. Terdapat berbagai metode untuk menentukan lebar gigi anterior atas apabila tidak tersedianya catatan pra-ekstraksi. Meskipun sejumlah metode telah dikemukakan, cara penentuan lebar gigi anterior atas yang tepat masih belum...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Hutami Fitri Widhiyanti, author
Pendahuluan: Pola, variasi dan waktu erupsi gigi sulung dari setiap individu berbeda dan dipengaruhi oleh faktor lingkungan. Aktivitas oromotor merupakan faktor lingkungan lokal yang terdeteksi saat janin berusia lebih dari 6 bulan, dan berlanjut segera setelah dilahirkan. Pengaruh feeding practice yang merupakan salah satu faktor lingkungan lokal yang merangsang aktivitas...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Marcia, author
ABSTRAK
Pendahuluan Infeksi pneumonia nosokomial (PN) merupakan masalah utama di negara berkembang terutama pada pasien yang menjalani bedah jantung dan mendapat perawatan di intensive care unit (ICU). Aspirasi mikroorganisme dari kolonisasi rongga mulut merupakan salah satu faktor risiko PN yang perlu diperhatikan. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dapat tidaknya kondisi...
2013
T35042
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
This book presents an approach to postmortem human identification using dental image processing based on dental features and characteristics, and provides information on various identification systems based on dental features using image processing operations. The book also provides information on a novel human identification approach that uses Infinite Symmetric Exponential...
Switzerland: Springer Nature, 2019
e20507688
eBooks  Universitas Indonesia Library
cover
Puput Wulandari, author
Latar belakang: Celah bibir dan palatum atau cleft lip and palate (CLP) merupakan kelainan kongenital multifaktorial yang mengakibatkan pasien memiliki defek pada jaringan lunak dan keras di bagian bibir dan palatum. Pasien celah bibir dan palatum umumnya menderita gangguan estetik dan fungsi stomatognatik. Sehingga, untuk mengembalikan fungsinya maka harus dilakukan...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Univeritas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fatimah, author
Latar Belakang: Pertumbuhan dan perkembangan gigi sulung memiliki tahapan yang sudah dimulai pada usia 5-6 minggu saat kehamilan. Kehamilan yang berlangsung selama lebih dari 9 bulan merupakan proses yang penting bagi pertumbuhan dan perkembangan organ salah satunya gigi sulung sehingga gangguan saat kehamilan dapat menyebabkan gangguan pertumbuhan dan perkembangan gigi...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Azra Nadhira, author
Latar Belakang: Celah bibir dan palatum merupakan salah satu kelainan bawaan yang menyebabkan defek jaringan keras sehingga dikembangkan perawatan rekonstruksi tulang berbasis teknik rekayasa jaringan sebagai alternatif perawatan. Sumber sel stromal mesenkim dapat diperoleh dari pulpa gigi sulung dan gigi permanen. Kemampuan diferensiasi osteogenik sel stromal pulpa gigi sulung dan...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2021
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Najmi Affifi, author
Latar Belakang: Subjek celah bibir dan palatum membutuhkan perawatan rekonstruksi tulang berbasis rekayasa jaringan dengan menggunakan sel stromal mesenkim. Sel stromal mesenkim merupakan sel yang banyak digunakan untuk regenerasi tulang karena mempunyai kemampuan proliferasi tinggi. Sel tersebut dapat berasal dari pulpa gigi sulung (SHED) dan pulpa gigi permanen (DPSCs) yang dapat...
Depok: Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Indonesia, 2020
S-pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   3 4 5 6 7 8 >>