Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 307 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Nyayu Aisyah, author
ABSTRAK
Meningkatnya kebutuhan akan energi dan maraknya isu mengenai permasalahan lingkungan membuat para ahli terus mengembangkan teknologi yang tepat agar dapat mengatasi kedua masalah tersebut. Heat pump dinilai dapat menjadi salah satu teknologi yang menjanjikan. Hingga saat ini pengaplikasian heat pump lebih banyak pada pengkondisian ruangan dan memproduksi air panas bertemperatur...
2017
T47338
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Pius Vepa Puntoadji, author
Laju penguapan semprotan bahan bakar pada motor pembakaran dalam mempunyai peran yang sangat penting dalam kesempurnaan pembakaran. Semprotan ini berbentuk seperti tetesan-tetesan bahan bakar yang sangat kecil. Tevfik Gemci et. al. telah melakukan simulasi semprotan cairan dengan perangkat lunak KIVA-3V. Beberapa perangkat lunak simulasi pembakaran, seperti KIVA-3V dan Fluent, menggunakan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S67940
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lina Syaravina, author
ABSTRAK
Industri perkapalan merupakan salah satu industri yang mempunyai peran utama dalam menunjang program tol laut pemerintah serta dalam menghadapi dampak globalisasi dunia dengan adanya perdagangan bebas Asia Tenggara 2016 dan berlakunya perdagangan bebas dunia pada tahun 2020. Namun peran ini tidak dimiliki oleh industri perkapalan Indonesia saat ini, dibandingkan dengan...
2017
T48160
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Winda Wulandari, author
ABSTRAK
Penelitian tentang efisiensi energi sangat menarik untuk diteliti, salah satunya adalah pengurangan hambatan pada aliran dalam pipa. Metode pengurangan hambatan dalam pipa dilakukan dengan metode aktif yaitu menambahkan zat aditif pada aliran dalam pipa dan metode pasif yaitu dengan memvariasikan geometri pipa. Tujuan penelitian yaitu menganalisis karakteristik serat sabut kelapa...
2017
T48350
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sealtial Mau Sealtial Mau, author
ABSTRAK
Maraknya isu tentang hemat energi dan ramah lingkungan menjadi topik hangat yang selalu diperbincangkan dan terus dikaji untuk dikembangkan. Isu energi begitu penting karena energi menjadi salah satu penopang ekonomi suatu bangsa. Di Indonesia, sumber energi baru dan terbarukan sangat melimpah untuk dikelola menjadi energi yang ramah lingkungan. Inovasi demi...
2017
T47621
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Palebangan, Hendra, author
Program pemerintah melalui konversi bahan bakar menjadi gas alam dengan penggunaan LNG sebagai bahan bakar untuk mendukung efisiensi layanan transportasi laut. Perluasan penggunaan gas alam di sektor maritim, akan mengurangi ketergantungan bahan bakar BBM yang telah digunakan oleh kapal di Indonesia. Di sisi lain gas alam bisa digunakan untuk seluruh...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
T48494
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Endarmadi Aji Prayitno, author
ABSTRAK
Terminal apung merupakan konsep baru yang ditawarkan sebagai solusi untuk mengatasi permasalahan yang ada di pelabuhan saat ini. Kendala yang sering terjadi adalah terbatasnya penumpukan kontainer di dermaga dan keterbatasan lokasi sandar bongkar muat di pelabuhan. Terminal apung merupakan struktur bangunan apung yang berdiri diatas permukaan air yang memiliki keseimbangan...
2017
T47677
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Aldy Syahrihaddin Hanifa, author
Analisis kalkulasi teori dan eksperimen dari sandwich material yang digunakan pada kapal tenaga surya dibutuhkan untuk memenuhi nilai kekuatan kapal. analisis perhitungan global hull girder loads atau panel under global loads laminate buckling, maximum stress in each layer, dan combined stress digunakan untuk menentukan nilai kekuatan kapal. Pada penelitian ini,...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
S67493
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Fadel Ahmad Zaki, author
Penguranan hambatan dengan menambahkan larutan aditif telah banyak diteliti. Penambahan sekam padi pada aliran dalam pipa dilakukan dalam penelitian ini. Menggunakan tiga buah pipa yaitu pipa bulat dan dua buah pipa spiral dengan masing-masing P/Do 3.1 dan 7.3. penelitian dilakukan dengan variasi perbedaan konsentrasi sekam padi yaitu 500 ppm dan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2017
S68784
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Davianda Bagus Hendaru, author
Dalam sistem perpipaan, energi yang digunakan dalam pentransportasian fluida terdapat kerugian yang disebabkan oleh adanya friksi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek ekstrak rumput laut dalam pengurangan friksi di dalam pipa. Variasi konsentrasi ekstrak rumput laut yang digunakan sebesar 100 ppm hingga 400 ppm. Metode pencampuran yang digunakan secara mechanical...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
S67727
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library