Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 19 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Adrian Ridski Harsono, author
Latar belakang: Status epileptikus konvulsivus (SEK) merupakan kegawatdaruratan epilepsi dengan angka mortalitas yang tinggi dengan berbagai faktor yang memengaruhi. Keluaran pasien dengan SEK di Indonesia belum banyak diteliti, namun berdasarkan studi pendahuluan, didapatkan angka mortalitas yang cukup tinggi dibandingkan studi lainnya. Metode penelitian: Penelitian ini dilakukan disain kohort prospektif untuk mengentahui...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2021
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Sekarsunan Setyahadi, author
Latar Belakang. Gangguan memori merupakan konsekuensi epilepsi lobus temporal (ELT) dan salah satu acuan penentuan zona epileptogenik, disesuaikan semiologi kejang, EEG iktal serta neuroimaging. Hal ini diharapkan dapat meningkatkan keberhasilan tatalaksana komprehensif termasuk terapi pembedahan dan meningkatkan kualitas hidup pasien. Tujuan. Mengetahui gambaran gangguan memori penyandang ELT di RSCM. Metode....
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Raden Yogaswara, author
[Latar belakang—Untuk menentukan sindrom epilepsi selain anamnesis juga diperlukan adanya bukti gelombang elektroensefalografi (EEG) yang spesifik. Salah satu cara dengan melakukan teknik hiperventilasi (HV) untuk membangkitkan abnormalitas gelombang EEG. Stimulasi hiperventilasi dapat menimbulkan bangkitan umum dan parsial. Dengan mengetahui hal tersebut dapat menentukan terapi dan prognosis pasien epilepsi. Tujuan Mengetahui waktu terjadinya...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2014
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Lilir Amalini, author
[ABSTRAK
Latar belakang. Prevalensi depresi pada penderita epilepsi cukup besar berkisar 20-55%. Depresi menurunkan kualitas hidup pasien, memperburuk kontrol kejang, dan bahkan meningkatkan kecenderungan untuk bunuh diri. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui prevalensi dan sebaran faktor yang mempengaruhi kejadian depresi mayor pada pasien epilepsi dewasa. Metode Penelitian. Tujuh puluh sembilan subjek rawat...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2015
SP-PDF
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Sri Utami Ningsih, author
Kadar vitamin D dapat menurun pada penggunaan OAE lebih dari 6 bulan karena mengaktivasi pregnane x receptor (PXR) yang selanjutnya akan meningkatkan regulasi 24-hydroxylase. Hal ini dapat memicu perubahan vitamin D menjadi metabolit inaktif. Karbamazepin (CBZ), fenitoin (PHT), fenobarbital (PHB) dan asam valproat (VPA) merupakan jenis OAE generasi pertama yang...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
T-Pdf
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Dinda Larastika Riyanto, author
Latar Belakang. Epilepsi lobus temporal (ELT) merupakan salah satu sindrom epilepsi yang paling banyak ditemukan dengan proporsi mencapai 20% dari seluruh pasien dengan epilepsi. Sebanyak lebih dari 50% pasien ELT tidak berespon dengan pemberian obat anti bangkitan (OAB) monoterapi pertama kali, sehingga akan memerlukan penggantian bahkan hingga kombinasi dengan 2...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2023
SP-pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
cover
Lubna Muhammad Qadri, author
ABSTRAK
Latar belakang : Reaksi simpang yang terjadi akibat penggunaan OAE berpengaruh terhadap kualitas hidup pasien epilepsi. Angka kejadian reaksi simpang akibat penggunaan OAE dilaporkan mencapai 80%. Sampai saat ini belum didapatkan studi atau instrumen yang valid dalam menilai reaksi simpang pada penggunaan OAE di Indonesia. Tujuan dari studi ini adalah melakukan validasi terhadap kuesioner Liverpool...
2016
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Anastasia Maria Loho, author
ABSTRAK
Latar belakang : Status epileptikus non konvulsif SENK dapat disebabkan oleh kelainan metabolik akut dan ditandai dengan penurunan kesadaran dengan atau tanpa bangkitan konvulsif motorik. Abnormalitas gambaran elektroenesfalografi EEG dapat menggambarkan derajat kerusakan otak. Pemeriksaan EEG pada ensefalopati metabolik secara umum di Indonesia belum rutin dilakukan. Penelitian ini bertujuan mengetahui...
2016
T55594
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Andriani Putri Bestari, author
ABSTRAK
Latar belakang: Status epileptikus non konvulsivus SENK merupakan salah satu diagnosis banding pasien dengan penurunan kesadaran termasuk pada ensefalopati metabolik EM . Luaran pasien EM dengan SENK masih belum banyak diteliti.Metode penelitian: Penelitian ini bersifat observasional dengan disain potong lintang terhadap pasien EM dengan gambaran elektroensefalogram EEG SENK berdasarkan kriteria...
2017
SP-Pdf
UI - Tugas Akhir  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 >>