Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 173 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Vinny, author
"ABSTRAK
" Metalloporphyrin merupakan salah satu senyawa yang berpotensi menyebabkan deaktivasi katalis dalam proses catalytic cracking dan hydrotreating. Pengetahuan mengenai struktur dari senyawa metalloporphyrin dapat menjadi informasi dasar dalam mengatasi masalah keracunan katalis. Rendahnya kandungan asphaltenes dalam crude oil Duri dengan bobot fraksi sebesar 0,7872 , memungkinkan tingginya kadar metalloporphyrin dalam fraksi...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Jessica Edlyn, author
Sintesis ZnO-NP, WO3-NP, dan nanomaterial ZnO-WO3 dilakukan menggunakan ekstrak daun tembakau sebagai sumber basa lemah dan capping agent. Nanopartikel dan nanomaterial hasil sintesis dikarakterisasi menggunakan FTIR, UV-Vis DRS, dan XRD. Hasil karakterisasi dengan FTIR menunjukkan adanya ikatan Zn-O dan W-O pada nanomaterial ZnO-WO3. Hasil karakterisasi UV-Vis DRS menunjukkan bahwa ZnO-NP...
Depok: Universitas Indonesia, 2017
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Adriane Kartianasari, author
ABSTRAK
Sintesis nanopartikel MoO3, Ag2O dan nanomaterial MoO3-Ag2O menggunakan prekursor NH4 6Mo7O24.4H2O dan AgNO3 dengan ekstrak daun sirih merah Piper Crocatum yang berperan sebagai sumber basa telah berhasil dilakukan. Ekstrak daun sirih merah mengandung senyawa metabolit sekunder di antaranya flavanoid, alkaloid, polifenol dan saponin. Hasil karakterisasi spektrofotometer UV-Vis menunjukkan bahwa nanomaterial...
2017
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Najmawati Sulaiman, author
ABSTRAK
Nama : Najmawati SulaimanProgram Studi : S2 Ilmu KimiaJudul : Sintesis Nanomaterial La2O3-NiO Menggunakan Ekstrak Daun Ciplukan dan Aktivitas Fotokatalitiknya terhadap Methyl OrangePembimbing : Dr. Yoki Yulizar, M.Sc. Pendekatan konvensional telah dilakukan untuk mensintesis dan meningkatkan kinerja La2O3. Akan tetapi, sintesis nanopartikel La2O3 masih menggunakan metode konvensional yang melibatkan bahan...
2018
T49601
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sri Mauliddiyah, author
ABSTRACT
Pada penelitian ini, sintesis nanopartikel ZnO, nanopartikel SmMnO3, dan nanokomposit ZnO/SmMnO3 secara green synthesis berhasil dilakukan menggunakan ekstrak daun pulai (Alstonia scholaris). Sintesis nanopartikel dan nanokomposit dilakukan dalam sistem dua fasa dengan menggunakan metode pengadukan kecepatan tinggi. Hasil sintesis selanjutnya dikarakterisasi menggunakan instrumentasi spektrofotometer UV-Vis, spektrofotometer UV-Vis DRS, spektroskopi FTIR,...
2019
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Trisnaningsih Affendi, author
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk menginvestigasi senyawa metalporfirin dalam crude oil. Crude oil yang digunakan berasal dari Duri, Riau. Salah satu komponen yang terdapat dalam crude oil Duri adalah asphaltene yang dapat larut dalam toluen tetapi tidak dapat larut dalam n-heptana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persebaran kandungan logam dalam crude oil...
2018
S-Pdf
UI - Skripsi (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Nia Nurmalasari, author
ABSTRAK
Nanomaterial Bi2O3-WO3 disintesis menggunakan ekstrak daun yodium Jatropha multifida yang mengandung alkaloid sebagai sumber basa dan saponin sebagai surfaktan alami. Nanopartikel hasil sintesis dikarakterisasi dengan X-ray diffraction XRD , Fourier transform infrared FTIR , PSA, Spektrofotometer UV-Visible UV-Vis , Scanning electron microscope SEM , dan Transmission electron microscopy TEM ....
Depok: Universitas Indonesia, 2018
T50263
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yesi Pratiwi, author
Perkembangan metode sintesis nanopartikel merupakan salah satu bidang yang menarik minat banyak peneliti. Salah satunya metode antarfasa cair-cair. Sintesis ini dilakukan dengan pendekatan yang ramah lingkungan karena memanfaatkan ekstrak tanaman. Daun kelor merupakan salah satu tanaman yang memiliki metabolid sekunder. Penelitian ini bertujuan untuk mensisntesis nanokomposit ZnO-Co3O4 menggunakan ekstrak daun...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2018
T50225
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Sri Astuti, author
Lamivudin adalah obat anti retroviral (ARV) yang termasuk dalam kategori inhibitor Nukleosida Reverse Transcriptase (NRTI) yang digunakan dalam pengobatan Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan hepatitis B. Kitosan telah digunakan secara luas sebagai matriks dalam sistem pelepasan obat (drug release system) dalam bentuk nanopartikel baik pada ARV yang bersifat hidrofobik maupun...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
T54309
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rozana, author
Efavirenz merupakan obat anti HIV yang sukar larut dalam air dengan bioavailabilitas lebih kecil dari 45%. Kelarutan dan bioavailabilitas obat merupakan faktor penting yang mempengaruhi efektivitas terapetik. Saat ini nanoformulasi  menggunakan sistem penghantar berbasis nanopolimer banyak dikembangkan untuk meningkatkan kelarutan dan bioavailabilitas obat, salah satunya adalah kitosan yang merupakan polimer alami...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2019
T54272
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   3 4 5 6 7 8 9 10 11 12   >>