Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Mas Ihsanuddin
"Buku ini menguraikan hal ihwal puasa yang ada dalam agama Islam yang dikutip dari kitab Maungidzatulmukmin. Diantaranya adalah: bab mengenai hukum wajib dari berpuasa ada 6 hal. Penjelsan mengenai tahun kabisah dan basitah beserta waktunya. Menentukan tanggal pertama Muharam atau Sura dan juga bulan-bulan lainnya: Jumadilawal, Jumadilakhir, Rejeb, Sakban, Ramelan, Sawal, Dulkangidah, Dulhijah, Rabiulawal, Rabiulakhir, dan Sapar. Uraian mengenai hal-hal yang membatalkan puasa."
Solo: Ab. Siti Sjamsiah, 1929
BKL.0148-IS 20
Buku Klasik Universitas Indonesia Library