Hasil Pencarian

Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 3 dokumen yang sesuai dengan query
cover
cover
Anna Fitriani
"[ABSTRAK
Pasca latihan yang berat dan lama, atlet memerlukan suplemen gizi yang
tepat untuk memaksimalkan pemulihan dan performa. Penelitian ini bertujuan
untuk membuktikan pengaruh susu cokelat dan minuman berkarbohidrat-protein
terhadap pemulihan dan performa atlet dayung nasional cabang rowing putera
berusia 18 – 23 tahun. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimental murni
yang bersifat single-blind dengan crossover design dan dilaksanakan di Pelatnas
Dayung Pengalengan, Jawa Barat pada Bulan April 2015. Atlet diberikan susu
cokelat atau minuman berkarbohidrat-protein selama 4 jam recovery di antara 2
latihan endurance. Sebelum (pre) dan sesudah latihan (post), sampel darah vena
diambil untuk mengukur peningkatan ureum darah dan kreatin kinase darah
sebagai indikator pemulihan, masing-masing menggunakan Cobas C111 dan
Advia 1650/1800. Performa diukur pada latihan ke-2 menggunakan ergometer
dayung. Peningkatan ureum darah, kreatin kinase darah dan performa antara
kedua perlakuan dibandingkan menggunakan uji t independen. Hasil analisis
membuktikan bahwa peningkatan rata-rata ureum darah setelah pemberian susu
cokelat lebih rendah, yakni 9,14 ± 3,39 mg/dl dibandingkan minuman
berkarbohidrat-protein, yakni 16,29 ± 4,89 mg/dl (p value = 0,012) yang artinya
pemulihan glikogen otot setelah pemberian susu cokelat lebih tinggi dibandingkan
minuman berkarbohidrat-protein. Hal ini menunjukkan bahwa susu cokelat
merupakan alternatif suplemen pasca latihan yang efektif.

ABSTRACT
After an intense and long lasting exercise, athletes have sought nutritional
supplements to maximize recovery and performance. This study compared the
effects of chocolate milk and carbohydrate-protein replacement drink on recovery
and performance among national rowing male athletes aged 18 – 23 years. This is
a single-blind, true experimental study with crossover design, conducted in
National Training Centre, Pengalengan, April 2015. Athletes received milk
chocolate or carbohydrate-protein replacement drink during 4 hours recovery
between 2 endurance exercises. Before (pre) and after exercise (post), venous
blood sample was collected to measure the increase of blood urea nitrogen (BUN)
and creatin kinase (CK) as indicator of recovery, using Cobas C111 and Advia
1650/1800 respectively. Performance was measured in the second exercise using
rowing ergometer. The effects of each treatment on BUN, CK and performance
was compared by using independent t tests. The result demonstrated that the
increase of BUN were significantly lower (muscle glycogen recovery were
significantly higher) for chocolate milk trial compared to carbohydrate-protein
repleacement drink trial (9,14 ± 3,39 mg/dl vs. 16,29 ± 4,89 mg/dl, P = 0,012). It
suggested that chocolate milk is an effective post-workout recovery aid., After an intense and long lasting exercise, athletes have sought nutritional
supplements to maximize recovery and performance. This study compared the
effects of chocolate milk and carbohydrate-protein replacement drink on recovery
and performance among national rowing male athletes aged 18 – 23 years. This is
a single-blind, true experimental study with crossover design, conducted in
National Training Centre, Pengalengan, April 2015. Athletes received milk
chocolate or carbohydrate-protein replacement drink during 4 hours recovery
between 2 endurance exercises. Before (pre) and after exercise (post), venous
blood sample was collected to measure the increase of blood urea nitrogen (BUN)
and creatin kinase (CK) as indicator of recovery, using Cobas C111 and Advia
1650/1800 respectively. Performance was measured in the second exercise using
rowing ergometer. The effects of each treatment on BUN, CK and performance
was compared by using independent t tests. The result demonstrated that the
increase of BUN were significantly lower (muscle glycogen recovery were
significantly higher) for chocolate milk trial compared to carbohydrate-protein
repleacement drink trial (9,14 ± 3,39 mg/dl vs. 16,29 ± 4,89 mg/dl, P = 0,012). It
suggested that chocolate milk is an effective post-workout recovery aid.]"
Lengkap +
2015
T43777
UI - Tesis Membership  Universitas Indonesia Library
cover
Anna Fitriani
"Proporsi hipertensi pada wanita selalu lebih tinggi dengan pen-
ingkatan usia populasi. Penelitian ini membahas hipertensi dan faktor
risiko pada 105 wanita dewasa anggota Majelis Taklim Al-Amin
Cilandak, Jakarta Selatan. Penelitian observasional dengan desain stu-
di potong lintang ini dilatarbelakangi oleh hasil Riset Kesehatan Dasar
(Riskesdas) 2007 dengan metode analisis uji Chi Square. Populasi tar-
get adalah seluruh anggota majelis taklim di Jakarta Selatan dengan
sampel anggota Majelis Taklim Al-Amin di Kecamatan Cilandak yang
datang pada saat pengambilan data. Hasil penelitian menunjukkan bah-
wa prevalensi hipertensi sebesar 41,7% lebih tinggi daripada provinsi
DKI Jakarta (28,6%) dan angka nasional 2007 (31,7%). Hipertensi pa-
da penelitian ini berhubungan dengan sosial ekonomi yang rendah dan
kondisi stres. Untuk itu, diharapkan promosi kesehatan dan penanggu-
langan stres diberikan di majelis-majelis taklim.
Proportion of hypertension is always higher among women by
increasing population age. This study focused on hypertension and it?s
risk factor in 105 adult women who are members of Majelis Taklim Al-
Amin Cilandak, South Jakarta. An observational study using a cross
sectional design was performed and stimulated based on Indonesian
Base Health Research 2007. This research result showed that the
prevalence of hypertension is 41.7%, which is higher than DKI Jakarta
(28.6%) and Indonesia (31.7%). In this research, hypertension is corre-
lated with low socioeconomic status and stress. Therefore, it is recom-
mended to run health promotion and stress management in majelis
taklim."
Lengkap +
Universitas Indonesia, 2012
PDF
Artikel Jurnal  Universitas Indonesia Library