Hasil Pencarian  ::  Simpan CSV :: Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Annisa Karnesyia, author
Kelelahan merupakan suatu perasaan pada seseorang yang menyebabkan penurunan kesiagaan dan kelambanan pada setiap aktivitas. Kelelahan dapat disebabkan oleh beberapa faktor seperti faktor pekerjaan, faktor individu dan faktor lingkungan. Penelitian ini menggunakan desain studi metode survei deskriptif yang melibatkan 67 orang Sales Promotion Girl (SPG) Swalayan di Jakarta. Data yang...
2015
S60398
UI - Skripsi Membership  Universitas Indonesia Library