Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 95 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Nastiti Rahajeng, author
ABSTRAK
Tujuan: Mengetahui kesintasan hidup, respon pengobatan dan faktor yang mungkin mempengaruhi dalam penanganan karsinoma nasofaring stadium lokal lanjut Metode: Dilakukan penelitian retrospektif deskriptif analitik terhadap 391 pasien karsinoma nasofaring stadium lokal lanjut yang berobat di Departemen Radioterapi RSCM periode Januari 2007-Desember 2011, dilihat karakteristik pasien maupun tumor. Analisis kesintasan dihitung dengan kurva Kaplan Meier dan...
Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2012
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Arie Munandar, author
ABSTRAK
Latar Belakang: Kanker leher rahim dapat ‘disembuhkan’ pada stadium awal, namun pada stadium lanjut memilik prognosis yang buruk. Efektifitas dari pemberian kemoradiasi konkuren berbasis platinum sebagai modalitas standar pada kanker leher rahim stadium lanjut lokal masih suboptimal dan memiliki efek samping yang relatif besar. Oleh karena itu dibutuhkan terapi yang...
2012
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rika Ruhama, author
[ABSTRAK
Pendahuluan : Glioma adalah jenis tumor yang paling umum dari neoplasma intraserebral primer. Tumor ganas primer sistem saraf pusat (SSP) mencapai sekitar 2% dari semua kanker dan high grade glioma adalah jenis yang paling banyak ditemukan. High grade glioma menyebabkan tingkat morbiditas dan mortalitas yang tinggi. Saat ini belum ada data yang menggambarkan profil...
2015
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Rhandyka Rafli, author
[ABSTRAK
Pendahuluan : Kemoradiasi pada kanker rektum menghasilkan radical oxygen species (ROS) yang dapat memicu kematian sel. ALDH1A1 merupakan antioksidan yang mampu mengurangi ROS dan merupakan marker sel punca kanker. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kadar ALDH1A1 dengan respon kemoradiasi berdasarkan metode RECIST 1.1 pada pasien kanker rektum stadium lanjut lokal. Metode : Penelitian ini merupakan...
2015
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Tiara Bunga Mayang Permata, author
ABSTRAK
Hipoksia merupakan salah satu faktor penyulit dalam pemberian terapi radiasi, di mana kondisi kekurangan oksigen pada jaringan tumor dapat mengurangi sensitivitasnya terhadap radiasi. Di sisi lain, saat ini perkembangan imunoterapi dalam terapi kanker sangatlah pesat, termasuk blokade immune checkpoint PD-L1, yang dianggap menjadi harapan baru bagi terapi kanker. Ekspresi PD-L1...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yuki Andrianto, author
Tujuan: PD-L1 merupakan protein yang berperan dalam pengaturan respon imun terhadap tumor. Peningkatan ekspresi PD-L1 mengakibatkan antigen atau sel kanker dapat terhindar dari sistem imun. Hubungan ekspresi PD-L1 dengan penggunaan imunoterapi dan radioterapi secara bersamaan telah banyak dilakukan. Akan tetapi, saat ini masih belum diketahui hubungan antara ekspresi tersebut dengan...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Lucky Taufika Yuhedi, author
Latar Belakang: Kanker serviks stadium awal dapat ditatalaksana dengan baik, namun pada stadium lanjut lokal memiliki prognosis yang buruk. Terapi standar yang tersedia masih kurang optimal dan memiliki efek samping yang mengganggu. Pada keadaan tertentu tumor dapat mengalami metastases atau progresif, salah satunya karena adanya ikatan PD-L1 dengan sel limfosit...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yuki Andrianto, author
Tujuan: PD-L1 merupakan protein yang berperan dalam pengaturan respon imun terhadap tumor. Peningkatan ekspresi PD-L1 mengakibatkan antigen atau sel kanker dapat terhindar dari sistem imun. Hubungan ekspresi PD-L1 dengan penggunaan imunoterapi dan radioterapi secara bersamaan telah banyak dilakukan. Akan tetapi, saat ini masih belum diketahui hubungan antara ekspresi tersebut dengan...
Depok: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Yoseph Adi Kristian, author
Latar Belakang: Ekspresi PD-L1 sering ditemukan pada keganasan yang terkait dengan virus Epstein-Barr (EBV) seperti karsinoma nasofaring. Studi terbaru menunjukkan bahwa keganasan terkait EBV memiliki tingkat ekspresi PD-L1 yang tinggi. Tetapi mekanisme yang mendasari regulasi PD-L1 dan EBV terhadap ekstensi tumor masih kurang dipahami. Beberapa literatur menghubungkan parameter ini dengan tumor...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2019
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Siregar, Muhammad Fauzi, author
Penatalaksanaan dengan reradiasi pada pasien kanker serviks rekuren yang sebelumnya telah mendapatkan radiasi masih dianggap kontroversial, dan saat ini di Indonesia belum ada data mengenai bagaimana respon terapi dan efek sampingnya. Penelitian ini bertujuan untuk menilai respon terapi dan efek samping yang terjadi pada reradiasi, dan menilai pengaruh interval waktu...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2013
T-Pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
<<   1 2 3 4 5 6 7 8 9 10   >>