Ditemukan 7 dokumen yang sesuai dengan query
Fitri Yuliarti, author
Industri manufaktur berkontribusi sebesar 20,27% dari produk domestik bruto di Indonesia dan setiap tahunnya membutuhkan sekitar 600 ribu pekerja baru. Proporsi pekerja perempuan pada sektor ini cenderung stagnan pada rata-rata 45% dan rendah pada subsektor industri tertentu. Penelitian ini menganalisis produktivitas pekerja perempuan pada industri manufaktur di Indonesia sampai dengan...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2022
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Astuti, author
Ketidakhadiran merupakan indikator yang dapat menggambarkan baik tidaknya dari sebuah perusahaan. Ketidakhadiran yang tinggi dapat menurunkan produktivitas. Tujuan penelitian mengkaji faktor determinan ketidakhadiran pada pekerja perempuan di bagian sewing PT.X Jakarta tahun 2012.
Penelitian ini menggunakan desain cross sectional. Dengan menggunakan data primer dan sekunder. Subyek diambil dari populasi dengan...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2013
T32772
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Devvy Chaesya Amni Melakasi, author
Industri manufaktur, termasuk industri sepatu, memiliki peran penting dalam pertumbuhan ekonomi, namun seringkali pekerja perempuan di sektor ini menghadapi risiko kesehatan yang tinggi, termasuk risiko kejadian abortus spontan. Adapun kematian ibu di Indonesia juga masih didominasi oleh beberapa penyebab, termasuk abortus spontan. Postur kerja yang tidak ergonomis, seperti berdiri atau...
Depok: Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia, 2024
T-pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Keisha Karinna Avioza, author
Penelitian ini menggunakan data dari Sakernas Agustus 2021 untuk menganalisis pengaruh pelatihan dan partisipasi kerja perempuan dengan disabilitas di Indonesia. Dengan menggunakan regresi logistik biner, dapat diketahui terdapat pengaruh pelatihan terhadap partisipasi kerja perempuan dengan disabilitas. Probabilitas perempuan dengan disabilitas untuk memasuki pasar tenaga kerja pun akan semakin besar ketika...
Depok: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2023
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Dyah Sukmawardhani, author
Berat badan lebih dan obesitas permasalahan yang meningkat pada pekerja. Salah satu faktor yang dianggap berhubungan adalah kerja gilir.
Penelitian ini menggunakan desain kasus kontrol. Populasi penelitian adalah pekerja wanita di pabrik sepatu di Jawa Barat. Subyek dengan IMT ≥ 23 disebut kelompok kasus dan subyek dengan IMT < 22,9 disebut...
Jakarta: Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, 2016
T-Pdf
UI - Tesis Membership Universitas Indonesia Library
Pekerja wanita usia subur (WUS) sebagai sumber daya manusia utama di banyak industri, rawan terkena anemia. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan status besi pekerja WUS yang anemia atau memiliki hemoglobin (Hb) rendah, yang bekerja di perusahaan pengalengan nanas dengan melakukan suplementasi zat besi. Penelitian ini dilakukan dua periode, menggunakan rancangan...
Institut Pertanian Bogor. Fakultas Ekologi Manusia, 2013
PDF
Artikel Jurnal Universitas Indonesia Library
Adinda Nata Chintana, author
ABSTRAK
Skripsi ini membahas mengenai gambaran permasalahan yang dihadapi oleh pekerja
wanita dewasa awal, khususnya yang berprofesi sebagai tenaga pengajar (guru), strategi
coping yang guru wanita dewasa awal tersebut lakukan serta dukungan sosial yang
diterima oleh guru wanita dewasa awal tersebut dalam menghadapi permasalahan yang
kerap mereka hadapi. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan desain...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2019
S-pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library