Ditemukan 1 dokumen yang sesuai dengan query
Diana Rahmawati, author
Emosi ditimbulkan oleh suatu peristiwa atau situasi tertentu, termasuk peristiwa atau situasi yang berasal dari diri seseorang, misalnya pikiran atau kenangan. Emosi akan timbul bila peristiwa tersebut menyentuh kepedulian (concern) seseorang, apabila menyentuh kesejahteraan, dan well being seseorang.
Bila stimulus itu sesuai dengan apa yang diharapkan, artinya menyambung kebutuhan dan harapan...
Depok: Fakultas Psikologi Universitas Indonesia, 2002
S3148
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library