Ditemukan 4 dokumen yang sesuai dengan query
Palagan Paksina Sandhy, author
"ABSTRAK
"
Bromelain merupakan suatu enzim yang memiliki banyak manfaat ketika diserap di dalam usus halus. Namun bromelain akan rusak jika melewati pH lambung secara langsung, sehingga bromelain perlu dilapisi agar tahan melewati pH lambung dan terdisolusi tepat di usus halus. Matriks hidrogel kitosan-poli N-vinilpirrolidon full-IPN dipilih untuk membawa bromelain dan mengantarkannya...
2017
S-Pdf
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Tarryn Frances Nathalie Meka, author
Mikroalga merupakan tumbuhan air tergolong ramah lingkungan dan memiliki kemampuan adaptasi yang tinggi. Salah satu jenis mikroalga yang sedang dikembangkan di Indonesia adalah ganggang hijau Chlorella sp. Selain kemampuan biofiksasi CO2 tinggi, Chlorella sp juga memiliki komposisi biomassa tinggi yang dapat dimanfaatkan sebagai potensi bahan pangan alternatif dan sumber bahan...
Depok: Fakultas Teknik Universitas Indonesia, 2009
S51835
UI - Skripsi Open Universitas Indonesia Library
Rizki Ade Kurnia Putri, author
Kerang hijau bersifat sebagai filter feeder dalam perairan, sehingga komoditi ini sangat rentan terhadap akumulasi logam berat dalam tubuhnya. Diperlukan suatu usaha untuk meminimalkan kandungan logam berat pada kerang hijau, salah satu yang dapat dilakukan adalah proses depurasi. Pada penelitian ini, proses depurasi dilakukan denga metode kontinu, diskontinu dan ekstraksi...
Depok: Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Indonesia, 2014
S54811
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library
Gustina Yasminisari, author
Kerang darah (Anadara granosa) merupakan komoditas pangan yang sangat rentan terhadap akumulasi logam berat karena sifatnya yang filter feeder. Diperlukan suatu cara untuk mengurangi kandungan logam berat dan senyawa lain pada kerang darah, salah satunya melalui detoksifikasi. Proses detoksifikasi logam dilakukan dengan metode kontinu, tidak kontinu dan ekstraksi asam. Pada...
Depok: Universitas Indonesia, 2015
S58374
UI - Skripsi Membership Universitas Indonesia Library