Apriyan Lestari Pratiwi, author
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji persepsi pasien rawat inap pengguna Jamkesmas terhadap kualitas pelayanan Rumah Sakit Dr Cipto Mangunkusumo (RSCM) dan dari ke lima aspek penilaian (tangibles ,responsiveness, reliability, assurance, emphaty), elemen mana yang gap nya paling besar. Penelitian dengan desain Cross Sectional ini, memiliki sampel 100 orang yang diambil...
Depok: Fakultas Eknonomi dan Bisnis Universitas Indonesia, 2010
T 27642
UI - Tesis Open Universitas Indonesia Library