Hasil Pencarian  ::  Kembali

Hasil Pencarian

Ditemukan 2 dokumen yang sesuai dengan query
cover
Sri Oktika Amran, author
Penelitian ini menjelaskan rutinitas produksi berita di tengah tren otomatisasi dan implikasinya di ruang redaksi. Untuk melihat implikasi otomatisasi, penelitian ini membandingkan produksi berita pertandingan sepak bola dan pergerakan saham di Lokadata.id yang menggunakan sistem otomatisasi dan Bisnis.com yang tidak menggunakan otomatisasi. Metodologi penelitian menggunakan pendekatan kualitatif. Unit analisis penelitian...
Depok: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Indonesia, 2020
T-pdf
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library
cover
Saragih, Ruth Putryani, author
ABSTRAK
Fenomena situs jejaring sosial menciptakan User-Generated Content (UGC), sebuah evolusi penggunaan aplikasi internet yang memungkinkan penggunanya berkolaborasi, aktif dalam menciptakan konten, menghasilkan pengetahuan, dan berbagi informasi secara online. Maraknya UGC membuat batasan antara produser media dan khalayak menjadi samar. UGC dinilai sebuah pembuktian nyata kekuasaan pemirsa. Konsep Rutinitas Media digunakan untuk menjelaskan adanya pergeseran atau perubahan...
2016
T46793
UI - Tesis (Membership)  Universitas Indonesia Library